Rancang Bangun Sistem Peminjaman Peralatan Laboratorium Berbasis IoT menggunakan LoRa RFID

1903332015, Alvira Putri Haryanto (2022) Rancang Bangun Sistem Peminjaman Peralatan Laboratorium Berbasis IoT menggunakan LoRa RFID. Lainnya thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Judul, Pendahuluan dan Penutup] Text (Judul, Pendahuluan dan Penutup)
JudulPendahuluanDanPenutup.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Isi Bab 2 sd Bab 4] Text (Isi Bab 2 sd Bab 4)
ISIBab2sdBab4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (1MB)
[thumbnail of Manuskrip] Text (Manuskrip)
Manuskrip.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (690kB)

Abstrak

Di era teknologi yang terus berkembang, Sistem peminjaman peralatan laboratorium menggunakan RFID Reader ini merupakan metode yang digunakan untuk membantu helper, dosen, dan mahasiswa di laboratorium telekomunikasi. Salah satu metode digunakan ialah dengan Radio Frequency Identification atau yang biasa disebut RFID. RFID ini adalah sistem identifikasi nirkabel yang memungkinkan pengambilan data tanpa menyentuh. Laboratorium telekomunikasi memiliki sampel sekitar 50 bahan uji RFID card yang dipasang pada peralatan laboratorium. Hasil pengujian pada aplikasi android dapat melihat status keluar/masuk peralatan laboratorium dan dapat melihat riwayat dari status peralatan laboratorium yang sudah terdeteksi. Performansi jaringan dengan menggunakan provider Indosat mendapatkan hasil troughput sebesar 1.0227 Kb/s, packet loss sebesar 0% dan delay sebesar 1.07 ms. Hasil pengujian performansi jaringan tersebut sangat baik karena packet loss yang didapatkan 0%. Hasil RSRP pada provider Indosat sebesar -81 dBm dan RSRQ sebesar -16 dB. Hasil RSRP pada provider Telkomsel sebesar dBm dan RSRQ sebesar dB dari hasil kedua provider tersebut nilai RSRP dan RSRQ pada provider indosat. lebih baik dilihat dari standar nilai RSRQ sebesar <20 dB dan RSRQ sebesar -81 dBm.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (Lainnya)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 003 Sistem-sistem
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 004 Pemrosesan data dan ilmu komputer
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 600 Teknologi (ilmu terapan) > 600 Teknologi
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Elektro > Teknik Telekomunikasi D3
User ID Pengunggah: Alvira Putri Haryanto
Date Deposited: 31 Aug 2022 02:05
Last Modified: 31 Aug 2022 02:05
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/7914

Actions (login required)

View Item
View Item