IMPLEMENTASI DECISION TREE PADA KEPUASAN PELANGGAN RUNUT COFFEE DENGAN ALGORITMA C4.5 BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN FRAMEWORK LARAVEL

4816040321, Nisrina Novalinda Zein (2022) IMPLEMENTASI DECISION TREE PADA KEPUASAN PELANGGAN RUNUT COFFEE DENGAN ALGORITMA C4.5 BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN FRAMEWORK LARAVEL. Lainnya thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Judul, Pendahuluan, dan Penutup] Text (Judul, Pendahuluan, dan Penutup)
JudulPendahuluanPenutup.pdf

Download (900kB)
[thumbnail of isi Bab2 sd Bab 4] Text (isi Bab2 sd Bab 4)
Bab2-Bab4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (2MB)
[thumbnail of Manuskrip] Text (Manuskrip)
Jurnal Skripsi_NisrinaNovalindaZein_TI_TIK_2016.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (184kB)

Abstrak

Angka populasi kedai kopi terus bertambah dikarenakan menjadikan minum kopi sebagai gaya hidup. Perkembangan yang pesat ini tentu menghasilkan pasar dengan daya saing yang mengandalkan brand kopi sebagai penarik konsumer. Tidak sedikit pengusaha kedai kopi tidak berhasil dalam mempertahankan bisnisnya dikarenakan kalah saing.Disisi usahawan kedai kopi yang baru saja mendirikan usaha ini, mempertahankan loyalitas pelanggan adalah penting dalam persaingan bisnis. Untuk mendapatkan loyalitas pelanggan, kepuasan pelanggan adalah ukuran dari mempertahankan loyalitasnya. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan urutan nilai berdasarkan faktor kepuasan pelanggan yang berfungsi sebagai tolak ukur pengusaha baru dalam mempertahankan kualitas kedainya. Menggunakan algoritma C4.5 dan metode Decision Tree, sistem ini dibangun dalam bentuk website dengan Framework Laravel. Hasil yang didapatkan dari perhitungan klasifikasi berupa node akar atribut kepuasan pelanggan. Atribut yang digunakan akan diambil dari segi kualitas pelayanan, produk, harga, kebersihan, untuk mengetahui puas atau tidak pelanggan sebagain konsumer kedai Runut Coffee. Aplikasi berhasil mendapatkan nilai akurasi dari atribut sebesar 95% precision 94%, dan recall 99% berdasarkan data sample kuesioner sebanyak 200 responden kedai Runut Coffee.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (Lainnya)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 001 Ilmu pengetahuan
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 004 Pemrosesan data dan ilmu komputer
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Informatika dan Komputer > Teknik Informatika D4
User ID Pengunggah: Nisrina Novalinda Zein
Date Deposited: 21 Jan 2022 06:07
Last Modified: 21 Jan 2022 06:07
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/4703

Actions (login required)

View Item
View Item