IMPLEMENTASI SCADA PADA PLANT WATER LEVEL CONTROL & PENGENDALIAN KECEPATAN MOTOR INDUKSI

2103311026, Muhammad Alghiffari Azzuhri (2024) IMPLEMENTASI SCADA PADA PLANT WATER LEVEL CONTROL & PENGENDALIAN KECEPATAN MOTOR INDUKSI. D3 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Judul, Pendahuluan, dan Penutup] Text (Judul, Pendahuluan, dan Penutup)
Halaman Identitas Skripsi.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Isi Bab 2 s.d Bab 4] Text (Isi Bab 2 s.d Bab 4)
Isi Laporan Tugas Akhir.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (4MB)

Abstrak

Supervisory Control and Data Acquisition (SCADA) adalah sistem pengawasan dan pengendalian yang telah menjadi pilar utama dalam berbagai aplikasi industri untuk memonitor dan mengendalikan proses-proses otomatis. Dalam suatu proses pengerjaan dibutuhkan pemantauan, pengambilan data secara otomatis, serta parameter instrumen yang bekerja untuk memastikan sistem tersebut berjalan dengan normal. Maka dari itu SCADA menjadi solusi utama dalam permasalahan yang terjadi pada suatu proses sistem otomatis. Pada pengujian kali ini menggunakan SCADA sebagai pengoperasian dan pemantauan kerja motor untuk pengambilan data, dan hasil yang didapat dianalisa dengan perbandingan nilai aktual. Berdasarkan hasil pengujian yang dilakukan, SCADA mampu memonitoring parameter motor dengan rata-rata 1.01% selisihnya dibandingkan dengan pengukuran aktual dengan Tachometer. Nilai slip yang didapat sangat minim dan masih dibawah toleransi slip motor yaitu 5%. Dikarenakan pengujian motor tanpa beban sehingga motor tidak memerlukan torsi yang besar untuk berputar.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D3)
Subjek: 500 – Ilmu Pengetahuan > 530 Fisika > 537 Listrik dan elektronik
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Elektro > Teknik Listrik D3
User ID Pengunggah: D3 Muhammad Alghiffari
Date Deposited: 28 Aug 2024 05:29
Last Modified: 28 Aug 2024 05:29
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/20087

Actions (login required)

View Item
View Item