RANCANG BANGUN HARDWARE SISTEM ANTRIAN PADA BANK MENGGUNAKAN MIKROKONTROLLER ARDUINO

1803321083, Muhamad Rivaldi (2021) RANCANG BANGUN HARDWARE SISTEM ANTRIAN PADA BANK MENGGUNAKAN MIKROKONTROLLER ARDUINO. D3 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Judul, Pendahuluan, dan Penutup] Text (Judul, Pendahuluan, dan Penutup)
Halaman Identitas Skripsi.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Isi Bab 2 s/d Bab 4] Text (Isi Bab 2 s/d Bab 4)
Isi.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (1MB)
[thumbnail of Manuskrip] Text (Manuskrip)
Manuskrip Artikel Ilmiah.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (382kB)

Abstrak

Dimasa pandemi covid-19 seperti ini, banyak fasilitas pelayanan umum seperti bank
yang buka untuk melayani masyarakat. Masih banyak bank yang menggunakan sistem
antrian manual yaitu mengeprint tiket antrian dengan cara menekan tombol terlebih
dahulu dan juga nomor antrian diberikan oleh satpam, yang berpotensi dapat
menularkan virus covid-19. Oleh sebab itu, dibuat sistem antrian yang dapat
memutuskan rantai penyebaran virus covid-19 dengan cara menggunakan sensor
ultrasonik HC-SR04 sebagai tombol untuk mencetak nomor antrian. Perancangan
hardware pada sistem antrian ini berupa mikrokontroller Arduino Mega 2560 sebagai
pemrogram, seven segment sebagai penampil nomor antrian, push button sebagai tombol
untuk memanggil nasabah yang ingin melakukan pelayanan, DF Player Mini dan speaker
sebagai sistem pemanggil pelayanan, dan mikro printer thermal sebagai mesin pencetak
nomor antrian.
Kata Kunci: Sistem Antrian, Covid-19, Hardware, Mikrokontroller, Sensor Ultrasonic
HC-SR0

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D3)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 003 Sistem-sistem
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 600 Teknologi (ilmu terapan) > 600 Teknologi
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Elektro > Teknik Elektronika Industri D3
User ID Pengunggah: Muhamad Rivaldi
Date Deposited: 01 Sep 2021 10:34
Last Modified: 01 Sep 2021 10:34
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/825

Actions (login required)

View Item
View Item