ANALISIS TARIF TOL BERDASARKAN ABILITY TO PAY DAN WILLINGNESS TO PAY (Studi Kasus Jalan Tol BORR Seksi IIIB)

1801413026, Arya Rizky Nugraha (2022) ANALISIS TARIF TOL BERDASARKAN ABILITY TO PAY DAN WILLINGNESS TO PAY (Studi Kasus Jalan Tol BORR Seksi IIIB). D4 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Bab I dan Bab V] Text (Bab I dan Bab V)
SKRIPSI_Arya Rizky Nugraha_Bab I dan Bab V.pdf

Download (828kB)
[thumbnail of Bab II - 4 dan lampiran] Text (Bab II - 4 dan lampiran)
SKRIPSI_Arya Rizky Nugraha_Bab II, III, IV, Lampiran.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (1MB)
[thumbnail of Jurnal] Text (Jurnal)
Jurnal_Arya Rizky Nugraha.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (400kB)

Abstrak

Transportasi merupakan suatu sarana penting dalam membantu roda
perekonomian, . Pada Pertumbuhan Lalu lintas di Kota Bogor PT Marga Sarana Jabar
membangun kembali Jalan Tol BORR dalam Seksi IIIB dan merupakan salah satu
Proyek Strategis Nasional, serta mendukung potensi ekonomi. Kendaraan yang boleh
melalui jalan tol adalah kendaraan bermesin dan memiliki 4 roda atau lebih Besar
biaya tarif tol merupakan salah satu indikator untuk melihat apakah manfaat
penghematan waktu dan Biaya Operasi Kendaraan dari jalan tol sudah dirasakan oleh
penggunanya. Pada dasarnya penentuan tarif harus menutup seluruh biaya yang
ditanggung penyedia jasa transportasi dan sesuai kemampuan membayar pengguna
jasa. Dalam Penentuan nilai tarif tol didasarkan kepada tiga faktor, yaitu Ability to
Pay dan Willingness to Pay pengguna jalan, BKBOK dan Kelayakan Investasi.
Metode pengumpulan data dilakukan menggunakan teknik survei wawancara kepada
30 responden. Metode analisis data menggunakan metode stastistik deskriptif dengan
bantuan perangkat lunak Microsoft Excel dan SPSS V 26. Nilai rata-rata ATP sebesar
Rp 1.471,00 /km. Sedangkan nilai WTP rata-rata yang didapat untuk tarif per
kilometer Rp 880,00/km. Dalam menentukan nilai tarif tol BORR Seksi IIIB
digunakan rentang tarif 35% Rp 1.229.
Kata kunci: Ability to pay, BKOK, Willingness to pay

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D4)
Subjek: 300 – Ilmu Sosial > 330 Ekonomi > 332 Ekonomi keuangan
300 – Ilmu Sosial > 330 Ekonomi > 336 Keuangan publik
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan > 624 Teknik sipil
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Sipil > Teknik Perancangan Jalan dan Jembatan D4
User ID Pengunggah: STrT Arya Rizky Nugraha
Date Deposited: 30 Aug 2022 08:18
Last Modified: 30 Aug 2022 08:18
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/7873

Actions (login required)

View Item
View Item