PEMELIHARAAN PEMUTUS TENAGA (PMT) DENGAN MEDIA ISOLASI SF6 PADA TEGANGAN SISTEM 150 KV

1903311098, Ilham Hadi Syaputra (2022) PEMELIHARAAN PEMUTUS TENAGA (PMT) DENGAN MEDIA ISOLASI SF6 PADA TEGANGAN SISTEM 150 KV. [Laporan Kampus Merdeka]

[thumbnail of Bagian Identitas] Text (Bagian Identitas)
Awal_Akhir_merged.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of BAB 2 - BAB 3] Text (BAB 2 - BAB 3)
BAB 2 - BAB 3.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (1MB) | Request a copy

Abstrak

Tenaga listrik yang baik sangat tergantung kepada keadaan saluran transmisi dimana harus mampu menyediakan tenaga listrik yang ekonomis secara andal dengan tegangan yang cukup baik. Dalam penyaluran tenaga listrik diperlukan suatu Gardu Induk (GI) yang berfungsi sebagai pengatur tegangan yang disalurkan dari pembangkit ke pusat-pusat beban. Seiring dengan berkembangnya teknologi, setiap Gardu Induk dipasang sebuah alat bernama Pemutus Tenaga (PMT). PMT merupakan saklar yang dapat digunakan untuk menghubungkan atau memutuskan arus jika terdapat gangguan pada transmisi secara otomatis.

Tipe Dokumen: Laporan Kampus Merdeka
Subjek: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 600 Teknologi (ilmu terapan) > 600 Teknologi
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 600 Teknologi (ilmu terapan) > 607 Pendidikan, riset, topik terkait
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Elektro > Teknik Listrik D3
User ID Pengunggah: A.Md.T. Ilham Hadi Syaputra
Date Deposited: 30 Aug 2022 08:00
Last Modified: 30 Aug 2022 08:00
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/7845

Actions (login required)

View Item
View Item