KINERJA PENYIRAM TAMAN OTOMATIS BERBASIS MIKROKONTROLER DENGAN SISTEM LISTRIK TENAGA SURYA (PLTS) OFFGRID

1903311091, Bona Marco Aristo Hutapea (2022) KINERJA PENYIRAM TAMAN OTOMATIS BERBASIS MIKROKONTROLER DENGAN SISTEM LISTRIK TENAGA SURYA (PLTS) OFFGRID. Lainnya thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Judul Pendahuluan dan Penutup] Text (Judul Pendahuluan dan Penutup)
JudulPendahuluandanPenutup.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Isi Bab 2 sd Bab 4] Text (Isi Bab 2 sd Bab 4)
ISIBab2sdBab4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (2MB)
[thumbnail of Manuskrip] Text (Manuskrip)
Manuskrip.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (436kB)

Abstrak

Tanaman merupakan makhluk hidup yang penting bagi kebutuhan hidup manusia, Salah satu faktor tumbuh dan berkembangnya tanaman yaitu dengan proses penyiraman. Penyiraman dapat menjaga serta merawat tanaman agar tumbuh dengan subur. Oleh karna itu dibuatlah sistem penyiraman tanaman secara otomatis untuk memudahkan dalam penyiraman secara jarak jauh. Penyiraman ini menggunakan energi dari panel surya. Dengan mengunakan mikrokontroller Node MCU8266 dibuatlah sebuah sistem untuk menghidupkan dan mamatikan penyiraman menggunakan aplikasi Blynk secara otomatis maupun manual. Sistem ini juga menampilkan tegangan, arus dan daya yang di hasilkan panel surya dan yang di simpan oleh baterai. Sistem ini juga dapat dimonitoring dengan menggunakan sensor INA219 dan aplikasi Blynk agar dapat dimonitoring dari jauh. Kemudian sistem Penyiram tanaman otomatis ini akan On pada jam 09:00 dan 15:00 lalu penyiraman hidup setelah 2 detik mendapatkan delay dan akan melakukan penyiraman selama 5 menit dan akan off setelah melakukan penyiraman selama 5 menit, dan juga terdapat mode manual yang dimana kita dapat menekan saklar On/Off yang terdapat pada box panel dan juga dapat dilakukan dengan menekan button On/Off pada aplikasi Blynk yang sudah ter-instal pada smartphone.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (Lainnya)
Subjek: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Elektro > Teknik Listrik D3
User ID Pengunggah: Bona Marco Aristo Hutapea
Date Deposited: 29 Aug 2022 07:46
Last Modified: 29 Aug 2022 07:46
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/7672

Actions (login required)

View Item
View Item