PEMROGRAMAN ATMEGA328P UNTUK APLIKASI GPS PADA ALAT BANTU TUNANETRA

1903321009, M. Rafli Ramadhan (2022) PEMROGRAMAN ATMEGA328P UNTUK APLIKASI GPS PADA ALAT BANTU TUNANETRA. Lainnya thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Halaman identitas dokumen skripsi] Text (Halaman identitas dokumen skripsi)
Halaman Identitas Skripsi.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB 2 s/d BAB 4 Isi Skripsi] Text (BAB 2 s/d BAB 4 Isi Skripsi)
ISI Bab 2 s.d Bab 4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (1MB)
[thumbnail of Manuskrip artikel ilmiah] Text (Manuskrip artikel ilmiah)
Manuskrip Artikel IImiah (Jurnal).pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (916kB)

Abstrak

Penyandang tunanetra mempunyai keterbatasan dalam penglihatan sehingga mengalami kesulitan dalam melakukan aktivitasnya. Seringkali para penyandang tunanetra membentur objek yang berada di depannya. Kendala yang sering muncul adalah kekhawatiran pihak keluarga ketika penyandang tunanetra ini berada diluar rumah karena keberadaan penyandang tunanetra sulit di pantau. Khususnya penyandang tunanetra yang lansia dan lupa ingatan mereka akan sulit untuk menghafal arah jalan kerumah. Solusinya dibuatkan Alat Bantu Tunanetra yang dibuat pada tugas akhir ini dilengkapi fitur Global Positioning System (GPS). GPS ini akan menentukan titik keberadaan seorang penyandang tunanetra tersebut. Alat yang dibuat akan mengirimkan sms kepada smartphone milik salah satu anggota keluarga penyandang tunanetra tersebut. Nantinya sms ini akan berisi link yang menuju ke Aplikasi Google Maps untuk menunjukan titik keberadaan penyandang tunanetra tersebut. Antena pada Modul GPS ini harus mengarah langsung ke langit agar GPS dapat menentukan lokasi yang akurat. Modul GPS ini diatur oleh Mikrokontroller Atmega328P. Atmega328P merupakan chip Mikrokontroller berjenis CMOS yang di produksi oleh Atmel. Mikrokontroller Atmega328P yang digunakan pada tugas akhir ini yaitu Arduino Nano. Karena Arduino Nano memiliki bentuk yang kecil, sehingga Alat Bantu Tunanetra pada tugas akhir ini tidak memerlukan ukuran yang besar. Tidak hanya ukurannya saja yang kecil, harga Arduino Nano cukup terjangkau.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (Lainnya)
Subjek: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 600 Teknologi (ilmu terapan) > 607 Pendidikan, riset, topik terkait
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Elektro > Teknik Elektronika Industri D3
User ID Pengunggah: M Rafli Ramadhan
Date Deposited: 29 Aug 2022 04:56
Last Modified: 29 Aug 2022 04:56
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/7581

Actions (login required)

View Item
View Item