PROSEDUR PENYALURAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) MIKRO PADA PT BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK UNIT CIJANTUNG

1804321023, Dalfha Hendriko Darmawan (2022) PROSEDUR PENYALURAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) MIKRO PADA PT BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK UNIT CIJANTUNG. D3 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Judul, Pendahuluan dan Penutup] Text (Judul, Pendahuluan dan Penutup)
JudulPendahuluanDanPenutup.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Isi Bab 2 sd Bab 4] Text (Isi Bab 2 sd Bab 4)
IsiBab2sdBab4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (770kB)

Abstrak

Kredit Usaha Rakyat (KUR) Mikro merupakan salah satu produk PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk dalam menjalankan kegiatan operasionalnya. Dalam menyalurkan KUR Mikro, terdapat prosedur yang harus dilakukan oleh BRI. Tujuan dari adanya prosedur penyaluran KUR Mikro ini adalah untuk menghindari kesalahan-kesalahan yang mungkin akan terjadi dan merugikan pihak BRI. Penulisan ini bertujuan untuk mendeskripsikan gambaran umum KUR Mikro, persyaratan KUR Mikro, prosedur penyaluran KUR Mikro, serta kendala dan solusi dalam penyaluran KUR Mikro dengan menggunakan metode penelitian lapangan, wawancara, dan studi kepustakaan. Dari pembahasan dapat ditunjukan bahwa prosedur penyaluran KUR Mikro dimulai dengan tahapan Pengajuan Kredit, Analisis Berkas Nasabah, Survei Lapangan, Pemutusan Kredit, dan Pencairan Dana. Prosedur tersebut menunjukkan bahwa BRI telah menjalankan prosedur penyaluran KUR Mikro dengan benar.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D3)
Subjek: 300 – Ilmu Sosial > 330 Ekonomi > 330 Ekonomi
300 – Ilmu Sosial > 330 Ekonomi > 332 Ekonomi keuangan
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Akuntansi > Keuangan dan Perbankan D3
User ID Pengunggah: Dalfha Hendriko Darmawan
Date Deposited: 31 Aug 2022 07:08
Last Modified: 31 Aug 2022 07:08
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/7389

Actions (login required)

View Item
View Item