Perancangan Sistem Informasi Wisata Kabupaten Cianjur Berbasis Webgis Dengan Virtual Tour

4817080103, Muhamad Dandi Juandi (2021) Perancangan Sistem Informasi Wisata Kabupaten Cianjur Berbasis Webgis Dengan Virtual Tour. Lainnya thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of halaman identitas dokumen skripsi] Text (halaman identitas dokumen skripsi)
BAB 1 dan BAB 5.pdf

Download (3MB)
[thumbnail of BAB 2 s/d BAB 4 isi skripsi] Text (BAB 2 s/d BAB 4 isi skripsi)
bab 2 - 4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (2MB)
[thumbnail of Manuskrip artikel ilmiah] Text (Manuskrip artikel ilmiah)
Jurnal_Muhamad Dandi Juandi_4817080103.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (915kB)

Abstrak

Pariwisata mempunyai peranan penting dalam pembangunan ekonomi di berbagai daerah di Kabupaten Cianjur. Banyak daerah di Cianjur menjadikan pariwisata sebagai sektor unggulan dalam memperoleh pendapatan daerah bukan pajak, membuka lapangan kerja, maupun peningkatan ekonomi masyarakat setempat. Untuk dapat membangkitkan itu semua perlu dilakukan pembenahan, penataan objek wisata, dan promosi untuk dapat mendatangkan wisatawan dari berbagai wilayah. Maka dari itu dibutuhkan sistem informasi yang dapat mempermudah pengelola wisata dalam mengolah data, serta mempermudah wisatawan dalam memperoleh informasi. Perkembangan teknologi yang semakin meningkat, maka dari permasalahan tersebut diusulkan adanya perubahan sistem lama kedalam sistem yang baru dengan teknologi komputer berbasis webGIS dengan menggunakan teknologi Vitual Tour yang dapat memberikan gambaran yang lebih luas. Metode yang digunakan dalam pengembangan perangkat lunak ini menggunakan Model Waterfall. Diharapkan dengan adanya sistem ini, mampu mengatasi berbagai kebutuhan user untuk memperoleh informasi serta membantu pemerintah meningkatkan pendapatan daerah.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (Lainnya)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Informatika dan Komputer > Teknik Informatika D4
User ID Pengunggah: S.Tr.Kom Muhamad Dandi Juandi
Date Deposited: 17 Sep 2021 03:54
Last Modified: 17 Sep 2021 03:54
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/3459

Actions (login required)

View Item
View Item