SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN SISWA TERBAIK BERBASIS WEB DI SEKOLAH ALAM INDONESIA CIBINONG

2107411012, Alvita Damayanti (2025) SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN SISWA TERBAIK BERBASIS WEB DI SEKOLAH ALAM INDONESIA CIBINONG. Lainnya thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of (Halaman Identitas, Bab 1 Pendahuluan, Bab 5 Penutup))] Text ((Halaman Identitas, Bab 1 Pendahuluan, Bab 5 Penutup)))
(Halaman Identitas, Bab 1, Bab5).pdf

Download (2MB)
[thumbnail of (Bab 2 Tinjauan Pustaka, Bab 3 Metode Penelitian, Bab 4 Hasil dan Pembahasan)] Text ((Bab 2 Tinjauan Pustaka, Bab 3 Metode Penelitian, Bab 4 Hasil dan Pembahasan))
Bab 2-Bab4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (4MB)
[thumbnail of Manuskrip] Text (Manuskrip)
Jurnal Multinetics_2107411012_Alvita Damayanti.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (641kB)

Abstrak

Era digitalisasi pendidikan menuntut pendekatan objektif dalam mengidentifikasi
potensi siswa sesuai teori Multiple Intelligences Howard Gardner. Penelitian ini
bertujuan merancang Sistem Pendukung Keputusan (SPK) berbasis web untuk
pemilihan siswa terbaik di Sekolah Alam Indonesia Cibinong. Permasalahan utama
adalah proses identifikasi siswa yang masih mengandalkan penilaian subjektif guru
melalui pengamatan manual, sehingga rentan terhadap bias dan human error.
Penelitian menggunakan metode campuran kuantitatif-kualitatif dengan teknik
observasi dan wawancara. Sistem dikembangkan menggunakan framework Laravel
12, Tailwind CSS, dan database MySQL dengan model waterfall. Metode Best
Worst Method (BWM) menentukan bobot sub-kriteria, sedangkan Multi-Objective
Optimization by Ratio Analysis (MOORA) melakukan perangkingan berdasarkan
lima kriteria: Nilai UAS, Tugas, Akhlak, Kepemimpinan, dan Keterampilan
Berpikir. Hasil pengujian menunjukkan akurasi 100%, dimana urutan perangkingan
yang dihasilkan sistem sama dengan perangkingan yang dilakukan ahli. Sistem
berhasil memberikan penilaian objektif, transparan, mengurangi subjektivitas
evaluasi siswa, serta menyediakan laporan informasi tambahan bagi orang tua.
Kata Kunci: Best Worst Method, MOORA, Pemilihan Siswa Terbaik, Sistem
Pendukung Keputusan.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (Lainnya)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 006 Metode komputer khusus
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Informatika dan Komputer > Teknik Informatika D4
User ID Pengunggah: Unnamed user with email alvita.damayanti.tik21@mhsw.pnj.ac.id
Date Deposited: 21 Jul 2025 02:22
Last Modified: 21 Jul 2025 02:22
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/28332

Actions (login required)

View Item
View Item