RANCANG BANGUN E-COMMERCE BERBASIS WEB PADA PT. SINERGI PRIMA ENJINEERING DIVISI TEKNOLOGI TEPAT GUNA

4817080511, Teuku Nadhif Aufa Ariq (2021) RANCANG BANGUN E-COMMERCE BERBASIS WEB PADA PT. SINERGI PRIMA ENJINEERING DIVISI TEKNOLOGI TEPAT GUNA. Lainnya thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Halaman identitas dokumen skripsi] Text (Halaman identitas dokumen skripsi)
Halaman Identitas.pdf

Download (4MB)
[thumbnail of BAB 2 s/d BAB 4 Isi Skripsi] Text (BAB 2 s/d BAB 4 Isi Skripsi)
Isi.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (8MB)
[thumbnail of Manuskrip Artikel Ilmiah] Text (Manuskrip Artikel Ilmiah)
Manuskrip Artikel Ilmiah.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (364kB)

Abstrak

Penelitian ini dilakukan terhadap PT. Sinergi Prima Enjineering Divisi Teknologi Tepat Guna yang merupakan sebuah perusahaan pembuatan mesin dan alat-alat pertanian, Divisi Teknologi Tepat Guna dibentuk sejak tahun 2018. Sistem penjualan dan pengolahan data pada perusahaan ini masih dilakukan secara konvensional (offline), sehingga mengakibatkan terbatasnya peluang pemasaran dan proses transaksi. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk menyediakan aplikasi web penjualan online (E-Commerce) mesin dan alat-alat pertanian pada PT. Sinergi Prima Enjineering Divisi Teknologi Tepat Guna, sehingga pelanggan dapat memperoleh informasi secara cepat, serta dapat melakukan transaksi belanja online. Penelitian ini menggunakan metode waterfall dan dibangun menggunakan framework codeigniter, database MySQL phpMyadmin. Web ini menampilkan barang yang dijual oleh PT. Sinergi Prima Enjineering secara detail, web ini juga menyediakan fitur payment gateway yang terintegrasi dengan midtrans. Pada web ini admin akan mendapatkan data yang detail mengenai informasi pemesanan barang, lalu customer dapat memesan barang dan customer bisa melihat informasi mengenai riwayat pemesanan barang yang telah dilakukan.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (Lainnya)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 600 Teknologi (ilmu terapan) > 600 Teknologi
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Informatika dan Komputer > Teknik Informatika D4
User ID Pengunggah: Teuku Nadhif Aufa Ariq
Date Deposited: 25 Aug 2021 03:28
Last Modified: 25 Aug 2021 03:28
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/202

Actions (login required)

View Item
View Item