PEMROGRAMAN PADA PROTOTYPE HUMAN FOOTSTEP POWER GENERATION

2103311093, Khaerina Faiza Soraya (2024) PEMROGRAMAN PADA PROTOTYPE HUMAN FOOTSTEP POWER GENERATION. D3 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of JUDUL, PENDAHULUAN, DAN PENUTUP] Text (JUDUL, PENDAHULUAN, DAN PENUTUP)
HALAMAN IDENTITAS TUGAS AKHIR.pdf

Download (677kB)
[thumbnail of BAB 2 s.d. BAB 4] Text (BAB 2 s.d. BAB 4)
ISI.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (1MB)

Abstrak

Tugas akhir ini bertujuan untuk mengembangkan sistem pemrograman yang mampu mengolah data dari sensor piezoelektrik untuk mengukur tegangan dan arus listrik yang dihasilkan serta mengontrol penyimpanan energi dalam baterai. Sistem yang dikembangkan terdiri dari beberapa komponen utama, termasuk sensor piezoelektrik, Arduino Uno, sensor INA219, dan baterai lithium-ion. Sensor piezoelektrik dipasang pada pijakan alas kaki yang terhubung ke rangkaian penyearah untuk mengubah arus AC menjadi DC, kemudian energi listrik tersebut disimpan dalam baterai. Pengujian dilakukan untuk mengukur akurasi sensor INA219 dalam membaca nilai tegangan dan arus yang dihasilkan oleh sensor piezoelektrik dan baterai. Hasil pengujian menunjukkan bahwa sistem ini memiliki tingkat akurasi yang tinggi dengan persentase error sebesar 0,61%. Implementasi pemrograman pada Arduino IDE memungkinkan pengolahan data secara real-time dan menampilkan hasilnya pada LCD.
Kata kunci: Piezoelektrik, Energi Terbarukan, Sensor INA219

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D3)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
500 – Ilmu Pengetahuan > 530 Fisika > 534 Suara, bunyi dan getaran yang terkait
500 – Ilmu Pengetahuan > 530 Fisika > 537 Listrik dan elektronik
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Elektro > Teknik Listrik D3
User ID Pengunggah: Khaerina Faiza Soraya
Date Deposited: 28 Aug 2024 04:06
Last Modified: 28 Aug 2024 04:06
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/19820

Actions (login required)

View Item
View Item