RANCANG BANGUN SISTEM PEMILAH DAN PENCACAH SAMPAH BERBASIS DEEP LEARNING

2007421004, Shanti Purnama Sari HB (2024) RANCANG BANGUN SISTEM PEMILAH DAN PENCACAH SAMPAH BERBASIS DEEP LEARNING. D4 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Bagian Identitas Skripsi & Bab 1 Pendahuluan dan Bab 5 Penutup] Text (Bagian Identitas Skripsi & Bab 1 Pendahuluan dan Bab 5 Penutup)
Cover-Bab I-Bab V.pdf

Download (5MB)
[thumbnail of Bab 2 - Bab 4] Text (Bab 2 - Bab 4)
BAB II-IV.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (2MB)
[thumbnail of Artikel Ilmiah (Jurnal)] Text (Artikel Ilmiah (Jurnal))
Jurnal Ilmiah.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (624kB)

Abstrak

Pengelolaan sampah merupakan isu krusial terkait dengan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs), khususnya di negara-negara berkembang. Indonesia menghadapi tantangan serius dengan menghasilkan sekitar 17,346,300.32 ton sampah setiap tahun, sekitar 33.57% atau 5,823,894.39 ton belum dikelola secara optimal (Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia, 2022). Limbah organik, terutama dari rumah tangga, mencakup 38.3% dari total sampah, berpotensi menjadi sumber emisi gas rumah kaca jika tidak dikelola dengan baik (SIPSN - Sistem Informasi Pengelolaan Sampah Nasional, n.d.). Penelitian ini merancang bangun sistem pencacah sampah organik berbasis internet of things untuk mendukung pengelolaan sampah berkelanjutan di rumah tangga, khususnya untuk mencacah sampah jenis sayur-sayuran. Sistem ini menggunakan Raspberry Pi Model 4B dan berbagai komponen seperti seperti dinamo motor AC, servo TD8120MG, sensor Ultrasonik US-100, Linear Actuator, dan Loadcell Half bridge. Hasil pengujian menunjukkan bahwa sistem dapat bekerja dan terhubung ke jaringan server, dengan tingkat akurasi ultrasonik (94.1%), dan linear actuator (99.7%). Nilai rata-rata loadcell dengan dua jenis pengujian (1 kg dan 2 kg) sebesar 0.3 kg, sementara motor servo dapat bekerja dengan responsif terhadap buka tutup otomatis pada sistem pencacah sampah organik.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D4)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Informatika dan Komputer > Teknik Multimedia dan Jaringan D4
User ID Pengunggah: Shanti Purnama Sari. HB
Date Deposited: 19 Aug 2024 01:24
Last Modified: 19 Aug 2024 01:24
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/18836

Actions (login required)

View Item
View Item