PEMBUATAN ANIMASI 2D PADA MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF ‘KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP’ BERBASIS GAME 3D

2007431053, Rafli Dwiaghi Putra Emanda (2024) PEMBUATAN ANIMASI 2D PADA MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF ‘KLASIFIKASI MAKHLUK HIDUP’ BERBASIS GAME 3D. D4 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Halaman Identitas Skripsi (BAB I  dan BAB V).pdf] Text
Halaman Identitas Skripsi (BAB I dan BAB V).pdf

Download (2MB)
[thumbnail of Isi (BAB II - BAB IV).pdf] Text
Isi (BAB II - BAB IV).pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (4MB)
[thumbnail of Jurnal.pdf] Text
Jurnal.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (599kB)

Abstrak

Penggunaan metode ceramah yang masih dominan di MTsN 6 Jakarta mengakibatkan siswa cenderung pasif, sehingga diperlukan media pembelajaran yang lebih menarik dan interaktif. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media pembelajaran interaktif berbasis game 3D dengan menggunakan animasi 2D sebagai bagian dari materi Klasifikasi Makhluk Hidup untuk siswa kelas 7 SMP. Media pembelajaran ini dirancang untuk mendukung Kurikulum Merdeka yang telah diterapkan di MTsN 6 Jakarta. Metode penelitian yang digunakan adalah metode Multimedia Development Life Cycle (MDLC) yang terdiri dari enam tahapan, yaitu concept, design, material collecting, assembly, testing, dan distribution. Berdasarkan hasil beta testing multimedia interkatif yang dilakukan kepada 24 responden didapatkan rata-rata 69,572 persen, dan berdasarkan hasil beta testing animasi 2D yang dilakukan kepada 14 responden didapatkan 71.138 persen, dapat disimpulkan dari kedua rata-rata yang didapatkan menyatakan bahwa media pembelajaran interaktif berupa animasi 2D yang diintegrasikan ke dalam game 3D dapat membantu dan memotivasi mereka dalam mempelajari materi klasifikasi makhluk hidup.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D4)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 001 Ilmu pengetahuan
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 600 Teknologi (ilmu terapan) > 600 Teknologi
700 - Seni dan Rekreasi > 770 Seni fotografi, komputer, film, video > 776 Seni komputer (seni digital)
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Informatika dan Komputer > Teknik Multimedia Digital D4
User ID Pengunggah: Rafli Dwiaghi Putra Emanda
Date Deposited: 19 Aug 2024 03:37
Last Modified: 19 Aug 2024 03:37
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/18822

Actions (login required)

View Item
View Item