DAMPAK PANDEMI TERHADAP KINERJA KEUANGAN PADA EMPAT EMITEN TELEKOMUNIKASI TERBESAR PERIODE 2018-2020 (STUDI KASUS PT TELKOM INDONESIA TBK., PT INDOSAT TBK., PT XL AXIATA TBK., DAN PT SMARTFREN TELECOM TBK.)

1804321034, Zahra Fauziah Toufani (2021) DAMPAK PANDEMI TERHADAP KINERJA KEUANGAN PADA EMPAT EMITEN TELEKOMUNIKASI TERBESAR PERIODE 2018-2020 (STUDI KASUS PT TELKOM INDONESIA TBK., PT INDOSAT TBK., PT XL AXIATA TBK., DAN PT SMARTFREN TELECOM TBK.). Lainnya thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of JUDUL, PENDAHULUAN, DAN PENUTUP] Text (JUDUL, PENDAHULUAN, DAN PENUTUP)
LAPORAN TUGAS AKHIR_ZAHRA FAUZIAH TOUFANI_1804321034_BK6B_IDENTITAS SKRIPSI.pdf

Download (5MB)
[thumbnail of ISI BAB 2 DAN BAB 4] Text (ISI BAB 2 DAN BAB 4)
LAPORAN TUGAS AKHIR_ZAHRA FAUZIAH TOUFANI_1804321034_BK6B_Repository-21-66.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (2MB)

Abstrak

Abstrak : Dampak Pandemi Terhadap Kinerja Keuangan Pada Empat Emiten Telekomunikasi Terbesar Periode 2018—2020 (Studi Kasus PT Telkom Indonesia Tbk., PT Indosat Tbk., PT Xl Axiata Tbk., dan PT Smartfren Telecom Tbk.) Tujuan laporan tugas akhir ini untuk menunjukkan dampak fenomena pandemi covid-19 terhadap kinerja keuangan pada PT Telkom Indonesia (persero) Tbk., PT Indosat Tbk., PT Xl Axiata Tbk., dan PT Smartfren Telecom Tbk. Populasi yang digunakan adalah perusahaan jasa telekomunikasi yang terdaftar pada Bursa Efek Indonesia (BEI) periode 2018—2020 dan kriteria utama sampel adalah empat emiten telekomunikasi terbesar dan terbaik di tahun 2018—2020 dan telah menerbitkan laporan tahunan di tahun 2018-2020. Metode yang digunakan dalam laporan tugas akhir ini adalah observasi fenomena dari berita, dokumentasi, laporan tahunan dari BEI dan literature pustaka dari beberapa jurnal dan buku. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pandemi covid-19 membuat likuiditas, solvabilitas dan aktivitas keuangan menurun. Sementara itu, profitabilitas perusahaan telekomunikasi meningkat tidak signifikan ini terlihat darisario likuiditas, rasio solvabilitas, rasio aktivitas dan rasio profitabilitas.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (Lainnya)
Subjek: 300 – Ilmu Sosial > 330 Ekonomi > 332 Ekonomi keuangan
300 – Ilmu Sosial > 330 Ekonomi > 339 Makroekonomi, ekonomi makro dan topik terkait
300 – Ilmu Sosial > 380 Perdagangan, komunikasi, dan transportasi > 384 Komunikasi, telekomunikasi
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 657 Akuntansi
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Akuntansi > Keuangan dan Perbankan D3
User ID Pengunggah: Zahra Fauziah Toufani
Date Deposited: 06 Sep 2021 10:47
Last Modified: 06 Sep 2021 10:47
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/1358

Actions (login required)

View Item
View Item