SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN PENERIMA PINJAMAN MODAL KERJA BERBASIS WEB MENGGUNAKAN METODE WEIGHT AGGREGATED SUM PRODUCT ASSESMENT (WASPAS)

1907411047, Fadila Prasetyo Yudho (2023) SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN PENERIMA PINJAMAN MODAL KERJA BERBASIS WEB MENGGUNAKAN METODE WEIGHT AGGREGATED SUM PRODUCT ASSESMENT (WASPAS). D4 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Judul, Pendahuluan dan Penutup] Text (Judul, Pendahuluan dan Penutup)
pendahuluan,halamanawaldanakhir.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Isi Bab 2 sd Bab 4] Text (Isi Bab 2 sd Bab 4)
bab2-4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (4MB)
[thumbnail of Manuskrip] Text (Manuskrip)
Jurnal Sripsi Sistem Pendukung Keputusan.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (246kB)

Abstrak

PT Smart Multi Finance adalah salah satu perusahaan pembiyaan modal kerja di Indonesia yang cepat, ringan dan aman cukup dengan jaminan BPKB Kendaraan. Dalam proses bisnisnya, sistem pengajuan pinjaman masih menggunakan metode manual (paper-based) yang dianggap kurang efektif karena sering terjadi masalah seperti hilangnya data.Kepala dalam pengambilan keputusan, terkadang masih kesulitan dalam menganalisis serta melakukan pengambilan keputusan sehingga proses pengambilan keputusan menjadi lebih lama.Kepala kali juga salah dalam menentukan calon peminjam, yang mengakibatkan sering kali bermasalah dalam pembayaran/pengembalian pinjaman. Oleh karena itu, pengembangan aplikasi berbasis web yang terintegrasi dengan sistem pengajuan pinjaman dan sistem pendukung keputusan merupakan solusi untuk mengatasi masalah tersebut. Salah satu teknik pengambilan keputusan yang digunakan menggunakan metode Weight Aggregated Sum Product Assesment (WASPAS). Pemanfaatan sistem pendukung keputusan menggunakan WASPAS membantu dalam penentuan penerima pinjaman modal kerja. Dalam pemberian modal kerja terdapat kriteria-kriteria yang harus dipertimbangkan sebelum memberikan modal kerja kepada nasabah calon penerima modal kerja. Berdasarkan hasil pengujian yang sudah dilakukan menggunakan Black-Box diperoleh 37 item pengujian dan menghasilkan keberhasilan atau sesuai dengan yang diharapkan. Lalu terdapat pengujian System Usability Scale (SUS), sistem ini mendapatkan skor dari sisi adjective rating dengan kriteria “good”. Dari sisi acceptability ranges termasuk kritaria “acceptable” dan dari sisi Grade Scale termasuk dalam kriteria “C”. Kesimpulan dari hasil penelitian ini yaitu pengguna menganggap bahwa memiliki nilai guna yang baik dan dapat digunakan untuk keberlanjutan.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D4)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 003 Sistem-sistem
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Informatika dan Komputer > Teknik Informatika D4
User ID Pengunggah: Fadila Prasetyo Yudho
Date Deposited: 25 Aug 2023 06:49
Last Modified: 25 Aug 2023 06:49
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/13558

Actions (login required)

View Item
View Item