RANCANG BANGUN SISTEM OTOMASI UNTUK PEMELIHARAAN REPTIL BEARDED DRAGON BERBASIS INTERNET OF THINGS

1907421009, Muhammad Sultony Saddam Holid (2023) RANCANG BANGUN SISTEM OTOMASI UNTUK PEMELIHARAAN REPTIL BEARDED DRAGON BERBASIS INTERNET OF THINGS. D4 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Halaman Identitas Skripsi, Judul, Lembar Pengesahan, Halaman Deklarasi Orisinalitas, Kata Pengantar, Daftar Isi, Daftar Gambar, Daftar Tabel, Abstrak, Bab 1, Bab 5, Daftar Pustaka / Referensi dan Lampiran] Text (Halaman Identitas Skripsi, Judul, Lembar Pengesahan, Halaman Deklarasi Orisinalitas, Kata Pengantar, Daftar Isi, Daftar Gambar, Daftar Tabel, Abstrak, Bab 1, Bab 5, Daftar Pustaka / Referensi dan Lampiran)
Skripsi - 1907421009 - Muhammad Sultony Saddam Holid - TMJ 8 - Bab 1&5.pdf

Download (3MB)
[thumbnail of Bab 2 s/d 4] Text (Bab 2 s/d 4)
Skripsi - 1907421009 - Muhammad Sultony Saddam Holid - TMJ 8 - Bab 2 sampai 4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (2MB)
[thumbnail of Manuskrip Artikel Ilmiah] Text (Manuskrip Artikel Ilmiah)
Jurnal - 1907421009 - Muhammad Sultony Saddam Holid - TMJ 8.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (615kB)

Abstrak

Reptil, termasuk bearded dragon, menjadi tren populer dalam dunia peliharaan dengan pendapatan impor hewan hidup mencapai USD 52.111.601. Peningkatan ini terjadi karena minat masyarakat indonesia dalam memelihara hewan eksotis. Di beberapa negara Eropa, bearded dragon bahkan mencapai peringkat ketiga sebagai hewan peliharaan yang paling banyak dipelihara setelah anjing dan kucing. Namun, pemeliharaan bearded dragon memerlukan perhatian yang intensif untuk mencegah penyakit seperti Metabolic Bone Disease (MBD) obesitas dan lainnya. Untuk itu, diusulkan lah sistem pemeliharaan bearded dragon otomatis pada terrarium dengan fitur lampu dan pakan terjadwal, penghangat dan pendingin otomatis beserta air minum otomatis. Dalam implementasinya, sistem menggunakan sensor suhu dan kelembaban DHT 22, sensor ultrasonik HC-SR04 dan RTCDS3231. Alat ini menggunakan Arduino Mega dan ESP 32 sebagai media pengiriman dan penerimaan data dari tiap sensor. Penelitian ini menghasilkan nilai rata – rata keakuratan sensor DHT 22 dengan alat ukur asli adalah 97,92% untuk suhu dan 86,36% untuk kelembaban, sensor ultrasonik untuk status pakan dan air minum adalah dengan akurasi 97,55% dan RTCDS3231 dengan akurasi 99,93%. Setelah dilakukan pengujian durabilitas selama 5 hari dengan 5 skema dapat dikatakan alat ini memiliki durabilitas yg baik. Dengan alat ini diharapkan dapat membantu para pemilik bearded dragon dalam melakukan pemeliharaan.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D4)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Informatika dan Komputer > Teknik Multimedia dan Jaringan D4
User ID Pengunggah: Muhammad sultony saddam holid
Date Deposited: 15 Aug 2023 00:53
Last Modified: 15 Aug 2023 00:53
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/12358

Actions (login required)

View Item
View Item