Rancang Bangun Website Jasa Titip Barang dari Jakarta ke Maluku Utara Menggunakan Codeigniter 4

1807413019, Fatimah Tuzahrah (2023) Rancang Bangun Website Jasa Titip Barang dari Jakarta ke Maluku Utara Menggunakan Codeigniter 4. Lainnya thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Judul, BAB I dan BAB II] Text (Judul, BAB I dan BAB II)
Judul, BAB I &BAB 5.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of isi BAB 2 - BAB 4] Text (isi BAB 2 - BAB 4)
BAB 2 - BAB 4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (1MB)
[thumbnail of jurnal/ manuscript] Text (jurnal/ manuscript)
Jurnal.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (511kB)

Abstrak

Jasa Titip atau yang bisa disingkat JASTIP adalah bisnis yang melibatkan orang ketiga sebagai perantara yang membelikan barang kepada pihak ke dua yaitu, pembeli jastip biasanya dilakukan ketika barang yang diinginkan sulit untuk dijangkau oleh pembeli atau keterbatasan jarak yang membuat pembeli harus menitipkan barang yang ingin dibeli kepada orang yang menawarkan jasanya untuk dibelikan. Pembuatan website bertujuan untuk mempermudah pembeli untuk menitipkan barangnya kepada jastip dengan menggunakan memanfaatkan teknologi digital diharapkan proses jastip dapat berjalan lancar. Metode pembuatan website menguanakn waterfall agar proses berjalan runut dan sistematis dan pengujian akan dilakukan dengan metode black box testing dengan melakukan UAT (User Acceptance Test). Dengan menggunakan kedua metode tersebut maka hasil yang terjadi ialah website jastip yang sistematis dan efektif tercipta, dengan dibantu wawancara kepada calon pengguna website diperoleh hasil 88% para calon tertarik untuk menggunakan website jastip ini. Dengan ini website yang dibuat oleh penulis mendapatkan sambutan baik dari calon pengguna website karena menggunakan metode pengerjaan yang sangat baik dan sesuai kebutuhan.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (Lainnya)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Informatika dan Komputer > Teknik Informatika D4
User ID Pengunggah: - Fatimah Tuzahrah
Date Deposited: 14 Jun 2023 01:59
Last Modified: 14 Jun 2023 01:59
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/10934

Actions (login required)

View Item
View Item