STUDI KERUSAKAN PADA CHAIN HOIST YALELIFT 360 KAPASITAS 1 TON DI PT XYZ

1902311047, Ficky Fahriansyah (2022) STUDI KERUSAKAN PADA CHAIN HOIST YALELIFT 360 KAPASITAS 1 TON DI PT XYZ. D3 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Judul, Pendahuluan dan Penutup] Text (Judul, Pendahuluan dan Penutup)
Halaman Identitas Tugas Akhir. Bab 1 & Bab 5.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of Isi Bab 2 s/d Bab 4] Text (Isi Bab 2 s/d Bab 4)
Isi (Bab 2 - Bab 4).pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (2MB)
[thumbnail of Manuskrip] Text (Manuskrip)
Manuskrip_Ficky Fahriansyah.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (380kB)

Abstrak

Chain Hoist bekerja sebagai alat bantu untuk mengangkat dan menurunkan objek secara efektif.. Bagian utama dari chain hoist ini terdiri dari hook, hand chain, load chain, dan hand chain wheel. Pada penelitian ini terjadi kasus dimana adanya ketidaknormalan fungsi chain hoist pada saat penurunan beban. Perusahaan melakukan overhaul pada chain hoist dan belum diketahui penyebab kerusakan pada chain hoist tersebut. Oleh karena itu penelitian ini dilakukan untuk mencari penyebab kerusakan chain hoist tersebut dengan menggunakan metode root cause analysis. Hasilnya ditemukan bahwa penyebab kerusakan terletak pada hand chain yang mengalami fatigue dibagian sambungan las. Hal ini terjadi karena tidak adanya jadwal perawatan preventif untuk hand chain dan tidak adanya perawatan prediktif untuk chain hoist. Kemudian dilakukan usulan pemecahan masalah untuk menemukan solusi dari kerusakan hand chain yang tepat. Dari hasil usulan pemecahan masalah terdapat kekurangan dan kelebihan pada masing masing usulan tersebut. Lalu dilakukan penggantiaan hand chain pada chain hoist agar chain hoist dapat dioperasikan kembali. Solusi tersebut diharapkan dapat meminimalisir terjadinya kerusakan yang sama pada mesin tersebut.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D3)
Subjek: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 670 Manufaktur, pabrik-pabrik > 670 Manufaktur, pabrik-pabrik
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 670 Manufaktur, pabrik-pabrik > 672 Besi, baja, produk paduan besi lainnya
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Mesin > Teknik Mesin D3
User ID Pengunggah: Ficky Fahriansyah
Date Deposited: 06 Oct 2022 07:16
Last Modified: 06 Oct 2022 07:16
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/9109

Actions (login required)

View Item
View Item