PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN BERDASARKAN PSAK 109 REVISI 2021 PADA LEMBAGA NON PROFIT ASKAR KAUNY

1804431025, Hasyin Ghany (2022) PENYUSUNAN LAPORAN KEUANGAN BERDASARKAN PSAK 109 REVISI 2021 PADA LEMBAGA NON PROFIT ASKAR KAUNY. D4 thesis, Politeknik Negeri jakarta.

[thumbnail of Judul,Pendahuluan,Penutup] Text (Judul,Pendahuluan,Penutup)
Judul,Pendahuluan,Penutup - Hasyin Ghany.pdf

Download (682kB)
[thumbnail of Bab 2 s/d Bab 4 Skripsi] Text (Bab 2 s/d Bab 4 Skripsi)
Bab 2-Bab 4-Hasyin Ghany.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (2MB)
[thumbnail of Manuskrip Artikel] Text (Manuskrip Artikel)
Manuskrip Artikel - Hasyin Ghany.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (28kB)

Abstrak

Yayasan Askar Kauny memiliki sumber daya yang berasal dari partisipasi masyarakat, pemerintah, dan donatur sehingga diperlukan laporan keuangan yang akuntabel dan transparan sebagai bentuk pertanggung jawaban kepada para donatur dan berbagai pihak yang berkepentingan. Maka tujuan dari penelitian ini adalah menyusun laporan keuangan lembaga tersebut sesuai dengan pedoman akuntansi yang berlaku. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif dengan metode deskriptif. Penelitian ini menggunakan dua jenis data yaitu data primer dan sekunder. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara. Hasil dari penelitian ini adalah laporan keuangan pada yayasan askar kauny sudah sesuai standar yang berlaku namun belum menyesuaikan dengan PSAK 109 Revisi 2021. Sehingga perlu dilakukan penyesuaian dengan standar keuangan yang berlaku.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D4)
Subjek: 300 – Ilmu Sosial > 330 Ekonomi > 332 Ekonomi keuangan
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Akuntansi > Akuntansi D4
User ID Pengunggah: Hasyin Ghany
Date Deposited: 07 Sep 2022 04:17
Last Modified: 07 Sep 2022 04:17
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/8804

Actions (login required)

View Item
View Item