PERANCANGAN SISTEM APLIKASI PEMBELAJARAN SISTEM KOMUNIKASI SELULER 2 BERBASIS ANDROID

1803421004, Dafa Arrsyd (2022) PERANCANGAN SISTEM APLIKASI PEMBELAJARAN SISTEM KOMUNIKASI SELULER 2 BERBASIS ANDROID. Lainnya thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Halaman identitas dokumen skripsi] Text (Halaman identitas dokumen skripsi)
Identitas Skripsi.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB 2 s/d BAB 4 Isi Skripsi] Text (BAB 2 s/d BAB 4 Isi Skripsi)
Bab2sdBab4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (4MB)
[thumbnail of Manuskrip artikel ilmiah] Text (Manuskrip artikel ilmiah)
Manuskrip Artikel Ilmiah.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (391kB)

Abstrak

Dalam melakukan pembelajaran di perkuliahan terdapat faktor yang mendukung tercapainya tujuan pembelajaran yaitu dengan pemilihan media pembelajaran yang tepat. Pemilihan media pembelajaran yang tepat dimaksudkan agar pembelajaran tersebut sesuai dengan karakteristik mahasiswa maupun materi pembelajarannya. Oleh karenanya, seorang dosen harus mampu memilih media pembelajaran yang tepat guna mendukung proses pembelajaran yang diampu. Berdasarkan uraian tersebut, maka dibuatlah Perancangan Sistem Aplikasi Pembelajaran Sistem Komunikasi Seluler Berbasis Android untuk memudahkan mahasiswa dalam melakukan pembelajaran mata kuliah Sistem Komunikasi Seluler 2. Pengujian aplikasi dilakukan berdasarkan Standar Pengujian ISO 25010 pada aspek functional suitability, aspek performance efficiency, aspek portability, dan aspek compatibility. Hasil pengujian pada aspek functional suitability memperoleh persentase keberhasilan 100% atau sangat layak. Hasil yang didapatkan pada pengujian aspek performance efficiency adalah penggunaan CPU usage saat menjalankan aplikasi di bawah 15% berarti masih pada batas aman dan penggunaan memory tidak menyebabkan memory leak pada perangkat yang dijalankan. Pengujian pada aspek portability memperoleh hasil sebesar 100%, dan pengujian pada aspek compatibility memperoleh hasil presentase sebesar 100%, atau masuk dalam kategori sangat baik.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (Lainnya)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 001 Ilmu pengetahuan
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 600 Teknologi (ilmu terapan) > 607 Pendidikan, riset, topik terkait
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Elektro > Broadband Multimedia D4
User ID Pengunggah: dafa arrayd
Date Deposited: 31 Aug 2022 05:43
Last Modified: 31 Aug 2022 05:43
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/8038

Actions (login required)

View Item
View Item