RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB SIG KONSULTAN LAKTASI DI INDONESIA MODUL KONSELOR DAN MEMBER

1807411017, Muhammad Farid Akbar (2022) RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI BERBASIS WEB SIG KONSULTAN LAKTASI DI INDONESIA MODUL KONSELOR DAN MEMBER. Lainnya thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Judul, Pendahuluan dan Penutup] Text (Judul, Pendahuluan dan Penutup)
Muhammad Farid Akbar - 1 & 5 fix.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Isi Bab 2 sd Bab 4] Text (Isi Bab 2 sd Bab 4)
Muhammad Farid Akbar - BAB 2 & BAB 4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (1MB)
[thumbnail of Manuskrip] Text (Manuskrip)
Jurnal Manuskrip - Muhammad Farid Akbar - 1807411017.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (676kB)

Abstrak

Perkembangan dan pertumbuhan seorang bayi sangat dipengaruhi oleh pemberian ASI eksklusif. Dengan ASI maka sudah mendapatkan nutrisi paling lengkap yang dibutuh oleh bayi. Banyak manfaat dari ASI akan tetapi angka cakupan masih belum mencapai target yang ditentukan pemerintah yaitu 80%. Berhasilnya pemberian ASI eksklusif tidak lepas dari peranan manajemen laktasi dengan baik. Metode haversine digunakan untuk menghitung jarak antara 2 titik dengan berdasarkan panjang garis lurus antara 2 titik pada garis bujur (latitude) dan garis lintang (longitude). Dengan mengasumsikan bahwa bumi berbentuk bulat sempurna dengan jari-jari R. Sistem Informasi Georafis Konsultan Laktasi merupakan suatu sistem informasi yang berbasis website, dirancang untuk bekerja dengan menggunakan data yang memiliki informasi spasial (bereferensi keruangan). Sistem Informasi berbasis SIG berhasil diimplementasikan dengan menggunakan framework Laravel 8 dan Algoritma Haversine. Sistem ini dapat berjalan dengan baik berdasarkan pengujian menggunakan Black Box Testing.

Kata Kunci : Konsultasi Laktasi, Haversine, Sistem Informasi Geografis

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (Lainnya)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 003 Sistem-sistem
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Informatika dan Komputer > Teknik Informatika D4
User ID Pengunggah: Muhammad Farid Akbar
Date Deposited: 25 Aug 2022 09:45
Last Modified: 25 Aug 2022 09:45
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/7143

Actions (login required)

View Item
View Item