PENERAPAN SYARAT JUDUL BERITA RELEVAN-REPRESENTATIF PADA KANAL HYPE DI KOMPAS.COM PERIODE 16 MEI 2022

1906321090, Christy Tolukun (2022) PENERAPAN SYARAT JUDUL BERITA RELEVAN-REPRESENTATIF PADA KANAL HYPE DI KOMPAS.COM PERIODE 16 MEI 2022. D3 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Halaman Identitas Skripsi] Text (Halaman Identitas Skripsi)
TA REPOSITORY Bagian 1.pdf

Download (7MB)
[thumbnail of Halaman Isi] Text (Halaman Isi)
TA REPOSITORY Bagian 2.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (17MB)

Abstrak

Tak dapat dipungkiri bahwa tingkat kesadaran masyarakat akan informasi semakin tinggi. Berita bukan lagi menjadi konsumsi bagi beberapa orang, melainkan hampir setiap elemen masyarakat. Berita merupakan kumpulan informasi penting yang dibutuhkan khalayak. Media massa merupakan sarana komunikasi dalam menyampaikan informasi kepada khalayak dengan tidak mengenal batasan. Dahulu, media massa hanya terbagi atas dua jenis, yaitu media massa elektronik dan media massa cetak. Kini, media massa mengalami perubahan seiring dengan perkembangan teknologi dan menghasilkan media baru, yakni internet yang diaplikasikan melalui media daring.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D3)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 070 Media berita, jurnalisme dan penerbitan > 070 Media berita, jurnalisme dan penerbitan
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 080 Kumpulan karya umum > 080 Kumpulan karya umum
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Grafika dan Penerbitan > Penerbitan / Jurnalistik D3
User ID Pengunggah: Christy Tolukun
Date Deposited: 25 Aug 2022 09:24
Last Modified: 25 Aug 2022 09:24
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/7082

Actions (login required)

View Item
View Item