1806311022, Annisa Putri Yanna (2021) PERBANDINGAN KOMPOSISI TINTA ROTOGRAVURE DUA SUPPLIER BERBEDA TERHADAP NILAI CIE L*a*b. D3 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.
Judul, Pendahuluan dan Penutup.pdf
Download (1MB)
ISIBab2sdBab4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ
Download (1MB)
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk menguji secara empiris perbandingan tinta rotogravure dari 2 supplier tinta yang berbeda terhadap karakteristik sifat tinta, nilai CIE L*a*b, ΔE dan total biaya tinta supplier yang lebih efisien. Analisis ini menggunakan variabel independen yaitu viskositas tinta, solid content tinta dan total biaya penggunaan tinta. Selanjutnya variabel dependen yang digunakan pada penelitian ini antaralain CIE L*a*b dan ΔE. Sampel penelitian ini adalah kemasan . Sample dilakukan dengan metode komparatif dan deksriptif yaitu dengan membandingan suatu perbedaan atau persamaan sehingga menghasilkan data dan dijabarkan dengan sebuah analisa hingga memperoleh kesimpulan. Pengumpulan data dilakukan dengan melakukan observasi secara langsung pada PT Z. Metode statistik menggunakan grafik yang berisikan analisa dari hasil pengujian. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa nilai solid content, viskositas mempengaruhi hasil cetak suatu kemasan yang juga berdampak pada nilai CIE L*a*b dan ΔE yang menjadi standar acuan oleh customer dalam mencetak kemasan .
Kata kunci : tinta rotogravure, solid content, viskositas, harga tinta, CIE L*a*b.
Tipe Dokumen: | Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D3) |
---|---|
Subjek: | 500 – Ilmu Pengetahuan > 540 Kimia > 542 Teknik, peralatan dan material kimia 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 660 Teknik kimia > 661 Teknologi industri bahan kimia |
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: | Teknik Grafika dan Penerbitan > Teknik Grafika D3 |
User ID Pengunggah: | A.Md.Ds Annisa Putri Yanna |
Date Deposited: | 23 Sep 2021 04:45 |
Last Modified: | 23 Sep 2021 04:45 |
URI: | https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/3627 |