Implementasi Camera Layer dalam Compositing Animasi untuk Media Informasi Satgas PPKPT

2107431055, Istifania Nabillah Rizky (2025) Implementasi Camera Layer dalam Compositing Animasi untuk Media Informasi Satgas PPKPT. D4 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Identitas Skripsi & Pembukaan (Bab 1) dan Penutup (Bab 5)] Text (Identitas Skripsi & Pembukaan (Bab 1) dan Penutup (Bab 5))
Halaman Identitas Skripsi.pdf

Download (20MB)
[thumbnail of Isi (Bab 2 s/d 4)] Text (Isi (Bab 2 s/d 4))
Isi.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (3MB)
[thumbnail of Manuskrip Artikel Ilmiah (Jurnal)] Text (Manuskrip Artikel Ilmiah (Jurnal))
Manuskrip Artikel Ilmiah.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (645kB)

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengimplementasikan camera layer dalam compositing animasi sebagai media informasi Satuan Tugas Pencegahan dan Penanganan Kekerasan di Perguruan Tinggi (Satgas PPKPT) di Politeknik Negeri Jakarta. Latar belakang penelitian ini adalah kebutuhan Satgas terhadap media yang dapat menyampaikan enam bentuk kekerasan berdasarkan Permendikbud No. 55 Tahun 2024. Metode yang digunakan untuk perancangan animasi adalah Multimedia Development Life Cycle (MDLC). Produk akhir berupa tujuh video animasi dalam bentuk mini-series, masing-masing berdurasi kurang dari tiga menit dengan hasil pengujian kuantitatif terhadap 101 warga kampus Politeknik Negeri Jakarta yang memberikan respons yang positif, yaitu rata-rata indeks persepsi di atas 80 persen per video, ini menunjukkan bahwa animasi yang dibuat dapat menyampaikan informasi masing-masing bentuk kekerasan dengan tepat, dan alur cerita membuat audiens menonton sampai akhir. Hasil beta testing oleh ahli media juga membuktikan bahwa implementasi camera layer sudah diterapkan dengan baik dan sesuai dengan tujuannya. Demikian, penelitian ini menunjukkan bahwa implementasi camera layer dalam compositing animasi berhasil membuat media informasi yang baru untuk Satgas PPKPT di Politeknik Negeri Jakarta.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D4)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Informatika dan Komputer > Teknik Multimedia Digital D4
User ID Pengunggah: Istifania Nabillah Rizky
Date Deposited: 21 Jul 2025 01:05
Last Modified: 21 Jul 2025 01:05
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/28177

Actions (login required)

View Item
View Item