STUDI KASUS NO BLEED PADA APU PESAWAT B737-800 MILIK PT. XYZ

1802313012, Luthfi Miftahul Fikri (2021) STUDI KASUS NO BLEED PADA APU PESAWAT B737-800 MILIK PT. XYZ. D3 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Judul, Pendahuluan, dan Penutup] Text (Judul, Pendahuluan, dan Penutup)
Judul, Pendahuluan, dan Penutup Tugas Akhir Luthfi Miftahul Fikri.pdf

Download (858kB)
[thumbnail of Isi Bab 2 s.d Bab 4] Text (Isi Bab 2 s.d Bab 4)
Isi Bab 2 s.d Bab 4 Tugas Akhir Luthfi Miftahul Fikri.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (1MB) | Request a copy
[thumbnail of Manuskrip_Luthfi Miftahul Fikri_1802313012.pdf] Text
Manuskrip_Luthfi Miftahul Fikri_1802313012.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (340kB) | Request a copy

Abstrak

Auxiliary Power Unit (APU) merupakan mesin turbin gas kecil yang berfungsi sebagai suplai pneumatic dan electrical. Suplai pneumatic berasal dari bleed air system pada APU. Suplai pneumatic oleh APU digunakan untuk main engine start, air conditioning, dan pressurization. Berdasarkan laporan pilot, ditemukan salah satu masalah yang sering terjadi pada APU yaitu no bleed yang dapat diketahui dari tidak adanya penunjukkan indikator air pressure pada cockpit, akibatnya APU tidak dapat menyuplai pneumatic untuk pesawat. Oleh karena itu, dilakukan analisis untuk mengetahui penyebab dan cara mengatasi kasus no bleed. Metode yang digunakan yaitu studi literatur, observasi, dan konsultasi. Data dianalisis menggunakan diagram fishbone untuk mengidentifikasi dan menemukan penyebab kasus no APU bleed. Berdasarkan hasil analisis, no bleed dapat diakibatkan oleh tiga faktor utama yaitu kerusakan pada wiring, bleed air valve, dan electrical connector P10. Hal tersebut menyebabkan proses starting engine terhambat. Untuk mengatasi hal tersebut dapat dilakukan inspeksi pada APU wire harness, inspeksi dan pengecekan resistance pada electrical connector P10, dan removal bleed air valve.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D3)
Subjek: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 600 Teknologi (ilmu terapan) > 600 Teknologi
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 600 Teknologi (ilmu terapan) > 601 Filsafat dan teori tentang teknologi dan ilmu terapan
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Mesin > Teknik Mesin D3
User ID Pengunggah: Luthfi Miftahul Fikri
Date Deposited: 14 Sep 2021 09:51
Last Modified: 14 Sep 2021 09:51
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/2277

Actions (login required)

View Item
View Item