Analisis Runout pada Poros Pompa dan Pengaruh Kerusakan Bearing Terhadap Efisiensi Pompa lube oil GT 4.2 pada PLTGU PT PLN Nusantara Power UP Muara Tawar

2002321025, Muhammad Nuruzzaman (2024) Analisis Runout pada Poros Pompa dan Pengaruh Kerusakan Bearing Terhadap Efisiensi Pompa lube oil GT 4.2 pada PLTGU PT PLN Nusantara Power UP Muara Tawar. D4 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Halaman identitas dokumen skripsi] Text (Halaman identitas dokumen skripsi)
BAB 1-5.pdf

Download (4MB)
[thumbnail of BAB 2 s/d BAB 4 Isi Skripsi] Text (BAB 2 s/d BAB 4 Isi Skripsi)
BAB 2-4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (2MB)
[thumbnail of Manuskrip Artikel Ilmiah] Text (Manuskrip Artikel Ilmiah)
Jurnal Muhammad+Nuruzzaman.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (395kB)

Abstrak

Sistem pelumasan bearing turbin adalah salah satu sistem pembantu kerja gas turbin. Sistem ini berfungsi mengurangi gesekan, membersihkan bearing, dan mencegah panas berlebih. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kerusakan bearing pompa terhadap efisiensi dengan melihat penurunan tekanan secara teori, aktual, dan dibandingkan dengan spesifikasi, kemudian mengidentifikasi sumber masalah vibrasi dengan metode RCA. Peneliti menggunakan metode kuantitatif dengan mengumpulkan data secara langsung dan data historis. Hasil pengukuran vibrasi setelah perbaikan menunjukkan penurunan vibrasi posisi motor outboard sebesar 1,20 mm/s pada posisi vertikal, berdasarkan dengan ISO 10816 masih dalam batas normal. Berdasarkan Standar IEC 60072, kelengkungan uji runout poros pompa ditoleransi hingga ±0,050 mm, sedangkan hasil uji runout hanya -0,02 mm hingga +0,02 mm, sehingga dapat disimpulkan bahwa poros pompa tidak mengalami lengkungan. Saat terjadi kerusakan, efisiensi pompa sebesar 51% tetapi setelah dilakukan perbaikan, nilai efisiensi pompa naik sebesar 74,3%. Hal ini dapat disimpulkan bahwa kerusakan bearing yang terjadi dikarenakan lifetime bearing dan juga mempengaruhi efisiensi pompa main lube oil.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D4)
Subjek: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan > 629 Cabang teknik lainnya
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Mesin > Teknologi Rekayasa Konversi Energi D4
User ID Pengunggah: Muhammad Nuruzzaman
Date Deposited: 12 Sep 2024 10:15
Last Modified: 12 Sep 2024 10:15
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/22165

Actions (login required)

View Item
View Item