RANCANG BANGUN SISTEM KENDALI DAN MONITORING DAYA LISTRIK PADA KAMAR KOS BERBASIS LONG RANGE (LORA)

2103332028, Molliyana Tota Angelica (2024) RANCANG BANGUN SISTEM KENDALI DAN MONITORING DAYA LISTRIK PADA KAMAR KOS BERBASIS LONG RANGE (LORA). D3 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Pendahuluan] Text (Pendahuluan)
Halaman Identitas dan Pembukaan.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Isi] Text (Isi)
Bab II s.d Bab IV.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (2MB)

Abstrak

Perangkat transceiver berupa LoRa gateway untuk mengirimkan sisa daya ke internet dilakukan percobaan yaitu percobaan konetivitas dan juga penerimaan data dilakukan dalam dua skenario berbeda, yaitu Line of Sight (LOS) dan dengan obstacle, serta mengevaluasi kualitas jaringan menggunakan parameter Quality of Service (QoS). Pada skenario LOS, hasil menunjukkan bahwa pada jarak hingga 500 meter, LoRa Gateway mampu mempertahankan koneksi yang stabil dengan kekuatan sinyal yang baik, namun mengalami penurunan signifikan setelah 550 meter. Sementara itu, pada skenario dengan obstacle, kekuatan sinyal menurun lebih cepat, terutama setelah 100 meter, menunjukkan bahwa hambatan fisik sangat mempengaruhi propagasi sinyal. Selain itu, pengujian QoS mengungkapkan bahwa tidak ada packet loss yang terjadi pada berbagai jarak, namun throughput dan delay menunjukkan penurunan seiring dengan meningkatnya jarak. Pengujian aplikasi "ListriKosKu" juga menunjukkan bahwa integrasi antara aplikasi dan Firebase realtime database secara realtime dengan 5 halaman seperti top-up deposit dan pengaturan jumlah kamar yang berfungsi secara akurat.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D3)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 001 Ilmu pengetahuan
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Elektro > Teknik Telekomunikasi D3
User ID Pengunggah: Molliyana Angelica
Date Deposited: 02 Sep 2024 02:28
Last Modified: 02 Sep 2024 02:28
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/21494

Actions (login required)

View Item
View Item