PENERAPAN NILAI BERITA AKTUALITAS DI KANAL PEMILU RRI.CO.ID JARINGAN JAKARTA PERIODE 13-15 FEBRUARI 2024

2106321082, Nur Fatimah Azzahra (2024) PENERAPAN NILAI BERITA AKTUALITAS DI KANAL PEMILU RRI.CO.ID JARINGAN JAKARTA PERIODE 13-15 FEBRUARI 2024. Lainnya thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Judul, Pendahuluan, dan Penutup] Text (Judul, Pendahuluan, dan Penutup)
Judul, Pendahuluan, BAB I dan V.pdf

Download (963kB)
[thumbnail of Bab 2 s.d 4] Text (Bab 2 s.d 4)
BAB II - IV.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (1MB)

Abstrak

Nilai berita aktualitas merupakan aspek krusial dalam jurnalisme yang berfungsi untuk menentukan seberapa cepat dan relevan suatu informasi disampaikan kepada publik, terutama dalam konteks peristiwa penting seperti pemilu. Dalam era informasi yang serba cepat dan digital, masyarakat sangat bergantung pada media untuk mendapatkan berita terkini yang akurat dan dapat dipercaya. Penelitian terhadap nilai aktualitas ini penting dilakukan untuk memahami bagaimana media, khususnya media online, menyajikan informasi yang dapat mempengaruhi keputusan masyarakat. Dengan menganalisis penerapan nilai aktualitas dalam berita pemilu di kanal pemilu RRI.CO.ID jaringan Jakarta, penulis dapat mengetahui efektivitas penyampaian informasi dan kredibilitas RRI, serta mengidentifikasi tantangan yang dihadapi dalam menjaga keseimbangan antara kecepatan penyampaian berita dan akurasi informasi. Hal ini menjadi semakin relevan mengingat dampak signifikan dari berita pemilu terhadap partisipasi politik dan kesadaran masyarakat.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (Lainnya)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 002 Buku (topik menulis, perpustakaan, dan buku)
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 070 Media berita, jurnalisme dan penerbitan > 070 Media berita, jurnalisme dan penerbitan
300 – Ilmu Sosial > 320 Ilmu politik > 323 Hak-hak sipil dan politik
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Grafika dan Penerbitan > Penerbitan / Jurnalistik D3
User ID Pengunggah: Nur Fatimah Azzahra
Date Deposited: 27 Aug 2024 06:58
Last Modified: 27 Aug 2024 06:58
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/20005

Actions (login required)

View Item
View Item