PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF PADA MATERI KONSEP ANIMASI 2D UNTUK SISWA KELAS 11 SMK GRAFIKA DESA PUTERA

2007431030, Daffa Febrian Damanik (2024) PEMBUATAN MEDIA PEMBELAJARAN INTERAKTIF PADA MATERI KONSEP ANIMASI 2D UNTUK SISWA KELAS 11 SMK GRAFIKA DESA PUTERA. D4 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Identitas Skripsi] Text (Identitas Skripsi)
Halaman Identitas_2007431030_Daffa Febrian Damanik.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of Isi] Text (Isi)
ISI_2007431030_Daffa Febrian Damanik.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (2MB)
[thumbnail of Manuskrip Artikel Ilmiah] Text (Manuskrip Artikel Ilmiah)
Jurnal_Multinetics_Daffa_Febrian_Damanik_2007431030_TMD_8B.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (657kB)

Abstrak

Berdasarkan hasil wawancara dengan guru SMK Grafika Desa Putera, metode pembelajaran yang digunakan selama ini masih kurang efektif karena belum adanya media pembelajaran yang dapat memvisualisasikan animasi tersebut. Maka dari itu penelitian bertujuan untuk membuat media Pembelajaran interaktif yang dapat membantu proses pembelajaran animasi untuk siswa kelas 11 SMK Grafika Desa Putera. Aplikasi dibuat dengan menggunakan metode Multimedia Development Life Cycle (MDLC) yang terdiri dari 6 tahap utama yaitu Pengonsepan, Perancangan, Pengumpulan Bahan, Perakitan, Pengujian, dan Pendistribusian. Penelitian ini menghasilkan sebuah aplikasi pembelajaran yang berisi materi dan quiz tentang materi konsep animasi 2D. Hasilnya sebanyak 84,48 persen siswa sangat setuju bahwa penyampaian materi menggunakan aplikasi belajar Animasi 2D dapat membantu mereka dalam proses pembelajaran dan lebih diminati oleh siswa dibanding dengan metode konvesional seperti buku. Selain itu, belajar menggunakan aplikasi Belajar Animasi 2D dapat memacu semangat dan motivasi siswa dalam belajar animasi.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D4)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 001 Ilmu pengetahuan
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Informatika dan Komputer > Teknik Multimedia Digital D4
User ID Pengunggah: Daffa Febrian Damanik
Date Deposited: 27 Aug 2024 02:26
Last Modified: 27 Aug 2024 02:26
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/19849

Actions (login required)

View Item
View Item