PENGARUH LITERASI KEUANGAN DAN INKLUSI KEUANGAN TERHADAP MINAT INVESTASI GENERASI Z BERDASARKAN GENDER DI SUMATERA BARAT

2004441025, Raisyah Luthfiya (2024) PENGARUH LITERASI KEUANGAN DAN INKLUSI KEUANGAN TERHADAP MINAT INVESTASI GENERASI Z BERDASARKAN GENDER DI SUMATERA BARAT. Lainnya thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Judul, Pendahuluan, Penutup] Text (Judul, Pendahuluan, Penutup)
Halaman Identitas Skripsi.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of Isi Skripsi (Bab 2 - Bab 4)] Text (Isi Skripsi (Bab 2 - Bab 4))
Bab 2 - Bab 4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (964kB)
[thumbnail of Manuskrip Artikel Ilmiah] Text (Manuskrip Artikel Ilmiah)
ARTIKEL SKRIPSI_RAISYAH LUTHFIYA.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (362kB)

Abstrak

Generasi Z yang berada di Sumatera Barat memiliki pemahaman literasi keuangan dan pengetahuan inklusi keuangan yang berbeda dari segi gender. Setiap individu dapat berperan penting dalam meningkatkan pemahaman tentang keuangan yang akan mempengaruhi perilaku dalam berinvestasi. Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan pengaruh literasi keuangan dan inklusi keuangan terhadap minat investasi generasi Z berdasarkan gender di Sumatera Barat. Jenis penelitian ini yaitu penelitian kuantitatif dengan metode pengumpulan data primer. Data dikumpulkan melalui kuesioner online menggunakan Google From dan telah melewati uji kualitas. Jumlah sampel terdiri dari 110 responden Generasi Z usia 20 – 27 tahun di Sumatera Barat. Pengelolaan data dilakukan dengan dengan bantuan aplikasi statistik SPSS 29. Analisis dilakukan dengan menggunakan Uji Asumsi Klasik yaitu Uji Normalitas, Uji Multikolinieritas, dan Uji Heteroskedastisitas. Untuk menguji hipotesis, digunakan analisis linier berganda, Uji R2, Uji T, dan Uji F. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Literasi Keuangan dan Inklusi Keuangan keduanya secara positif dan signifikan mempengaruhi minat investasi generasi Z berdasarkan gender di Sumatera Barat. Pengaruhnya mencapai 62,9% untuk gender laki – laki dan hanya 18,3% untuk gender perempuan, masing - masing sisanya dipengaruhi oleh faktor lain.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (Lainnya)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 001 Ilmu pengetahuan
300 – Ilmu Sosial > 300 Ilmu sosial > 300 Ilmu sosial
300 – Ilmu Sosial > 330 Ekonomi > 332 Ekonomi keuangan
300 – Ilmu Sosial > 360 Permasalahan dan kesejahteraan sosial > 361 Masalah dan layanan, kesejahteraan sosial
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 657 Akuntansi
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 658 Manajemen umum
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Akuntansi > Manajemen Keuangan D4
User ID Pengunggah: Raisyah Luthfiya
Date Deposited: 26 Aug 2024 07:02
Last Modified: 26 Aug 2024 07:02
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/19272

Actions (login required)

View Item
View Item