Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Motor Listrik Berbasis Web Dengan Metode Multi Attribute Utility Theory

2007411038, Gilang Adhi Perkasa (2024) Sistem Pendukung Keputusan Pemilihan Motor Listrik Berbasis Web Dengan Metode Multi Attribute Utility Theory. D4 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Identitas Skripsi] Text (Identitas Skripsi)
Gilang Adhi Perkasa - Laporan Skripsi V1 (4) (1).pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Bab 2-4] Text (Bab 2-4)
Gilang Adhi Perkasa - Laporan Skripsi V1 (4) (2).pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (4MB)
[thumbnail of Paper] Text (Paper)
Gilang Adhi Perkasa - Paper.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (624kB)

Abstrak

Permasalahan polusi udara merupakan permasalahan lingkungan mendunia yang dihadapi oleh banyak negara. Untuk mengatasi permasalahan polusi udara tersebut, pemerintah telah mengambil beberapa langkah untuk melakukan pencegahan dan pengurangan polusi. Salah satu langkahnya adalah dengan program subsidi kendaraan sepeda motor bertenaga listrik yang di atur dalam Peraturan Menteri Perindustrian nomor 6 tahun 2023. Namun, masalah muncul ketika spesifikasi pada motor listrik yang tidak umum sehingga sulit dipahami oleh masyarakat. Selain itu banyaknya merek motor listrik yang beredar di pasaran sehingga menyebabkan kebingungan dalam memilih kendaraan yang sesuai dengan kebutuhan. Oleh karena itu, diperlukannya sebuah aplikasi yang dapat membantu pengguna dalam memilih motor listrik sesuai dengan kebutuhan. Penelitian ini berfokus pada pembuatan model sistem pendukung keputusan pemilihan motor listrik dengan metode Multi Attribute Utility Theory yang diimplementasikan dalam aplikasi web. Hasil pengujian expert menunjukan bahwa didapatkan akurasi sebesar 63%. Namun, sebagian besar rekomendasi pertama yang diberikan oleh expert sama dengan rekomendasi yang diberikan oleh model yang dibangun. Model ini kemudian diimplementasikan dalam bentuk web dan mendapatkan nilai System Usability Scale (SUS) sebesar 76.8.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D4)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 000 Ilmu komputer, informasi dan pekerjaan umum
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 001 Ilmu pengetahuan
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 004 Pemrosesan data dan ilmu komputer
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Informatika dan Komputer > Teknik Informatika D4
User ID Pengunggah: Gilang Adhi Perkasa
Date Deposited: 21 Aug 2024 08:39
Last Modified: 21 Aug 2024 08:39
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/19106

Actions (login required)

View Item
View Item