PEMBUATAN ASET 3D DAN ANIMASI 2D PADA APLIKASI VIRTUAL TOUR SEBAGAI COMPANY PROFILE DOPAS CREATIVE

1807431030, Haris Lathif Masrur (2024) PEMBUATAN ASET 3D DAN ANIMASI 2D PADA APLIKASI VIRTUAL TOUR SEBAGAI COMPANY PROFILE DOPAS CREATIVE. D4 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Judul, Pendahuluan, Penutup] Text (Judul, Pendahuluan, Penutup)
Judul, Pendahuluan, Penutup.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of Bab 2 Tinjauan Pustaka, Bab 3 Perencanaan dan Realisasi, Bab 4 Hasil dan Pembahasan] Text (Bab 2 Tinjauan Pustaka, Bab 3 Perencanaan dan Realisasi, Bab 4 Hasil dan Pembahasan)
Isi Bab 2-Bab 4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (1MB)
[thumbnail of Manuskrip] Text (Manuskrip)
Manuskrip.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (785kB)

Abstrak

Dopas Creative merupakan sebuah bisnis baru yang menjual jasa untuk pemasaran terhadap produk maupun bisnis clientnya. Dalam 1 tahun kebelakang, Dopas Creative memiliki kendala terhadap peningkatan jumlah client baru tidak sesuai ekspektasi. Pada tahun 2023 diharapkan terdapat pertumbuhan client baru sebesar 25% dari tahun sebelumnya, namun kenyataannya pertumbuhan client hanya sebesar 15%. Untuk mengatasinya, Dopas Creative membutuhkan sebuah company profile sebagai informasi terkait perusahaannya. Berdasarkan hasil wawancara, dibutuhkan sebuah company profile Dopas Creative yang menarik menggunakan aplikasi 3D virtual tour. Penelitian ini, berfokus pada pembuatan aset 3D dan 2D, serta maskot 3D menggunakan software. Software yang digunakan seperti Blender dan Adobe After Effect. Pembuatan aset 3D menggunakan teknik polygonal modelling dengan metode pengembangan Multimedia Development Life Cycle (MDLC) yang memiliki 6 tahap. Dari hasil uji kepada pihak Dopas Creative, Ahli Media 3D Artist dan juga 20 responden user yang merupakan masyarakat umum di rentang usia 22-30 tahun menghasilkan bahwa aset 3D dan animasi 2D sudah dapat diterapkan sebagai company profile Dopas Creative. Dari hasil uji beta user, didapat nilai persentase rata-rata keseluruhan sebesar 77,25% terhadap kelayakan aset 3D dan animasi 2D. Hasil penelitian berupa file .fbx untuk aset 3D dan file .mp4 untuk animasi 2D yang diimplementasikan kedalam aplikasi virtual tour Dopas Creative.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D4)
Subjek: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 600 Teknologi (ilmu terapan) > 600 Teknologi
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 600 Teknologi (ilmu terapan) > 602 Aneka ragam tentang teknologi dan ilmu terapan
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 600 Teknologi (ilmu terapan) > 606 Organisasi di bidang teknologi dan ilmu terapan
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Informatika dan Komputer > Teknik Multimedia Digital D4
User ID Pengunggah: Haris Lathif Masrur
Date Deposited: 28 Mar 2024 02:38
Last Modified: 28 Mar 2024 02:38
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/16614

Actions (login required)

View Item
View Item