Penentuan Jumlah Condenstate Drain Pot Menggunakan Simulasi Aspen HYSYS Untuk Meningkatkan Dryness Pada Steam Inlet Turbin Small Scale PLTP Dieng

1902421018, Farrel Vito Gibran Andromeda (2024) Penentuan Jumlah Condenstate Drain Pot Menggunakan Simulasi Aspen HYSYS Untuk Meningkatkan Dryness Pada Steam Inlet Turbin Small Scale PLTP Dieng. D4 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Text (Text (Halaman Identitas Skripsi (Judul, Bab 1, dan Bab 5))] Text (Text (Text (Halaman Identitas Skripsi (Judul, Bab 1, dan Bab 5)))
Text (Text (Halaman Identitas Skripsi (Judul, Bab 1, dan Bab 5)).pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Text (Isi (Bab 2 - Bab 4))] Text (Text (Isi (Bab 2 - Bab 4)))
Text (Isi (Bab 2 - Bab 4)).pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (1MB)
[thumbnail of Text (Manuskrip Artikel Ilmiah)] Text (Text (Manuskrip Artikel Ilmiah))
Text (Manuskrip Artikel Ilmiah).pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (135kB)

Abstrak

CDP merupakan singkatan dari Condensate Drain Pot. CDP adalah sistem yang digunakan untuk mengeluarkan air kondensat dari dalam pipa yang terkondensasi selama perjalanan steam di dalam pipa. Tujuan penelitian ini adalah mencegah terjadinya kelebihan air yang dapat mempengaruhi tingkat kekeringan minimum steam quality of 97%. Dengan adanya condensate drain pot tingkat dryness steam yang masuk turbin semakin tinggi, CDP dapat membuang kelebihan kondensat atau air pada steam line yang dapat mengganggu kinerja turbin, kelebihan kondensat atau air dalam steam line dapat menyebabkan abrasi, korosi, dan erosi pada blade turbin, yang dapat menyebabkan kerusakan pada turbin. Metodologi yang dilakukan adalah dalam rangka mengatasi permasalahan ini, penelitian ini mengusulkan pendekatan menggunakan simulasi Aspen HYSYS untuk analisis kondisi dalam upaya mengidentifikasi jumlah drain pot yang tepat. jika kondensat terbentuk maka akan menggaggu steam line. oleh sebab itu kondensat ini perlu dipisahkan dan dibuang dari steam line. Disamping itu kondensat dalam bentuk pertikel kecil yang terbawa arus steam dengan kecepatan tinggi dapat menyebabkan erosi pada dinding pipa. Kesimpulanya adalah pemasangan satu Condensate Drain Pot (CDP) dalam simulasi telah dinilai cukup. Melalui simulasi, 1 CDP mampu mencapai tingkat kekeringan uap 100%, memenuhi standar yang dibutuhkan.
Kata Kunci: pipa steam line, condensate drain pot, kondensate, Aspen Hysys.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D4)
Subjek: 500 – Ilmu Pengetahuan > 550 Ilmu bumi dan geologi > 550 Ilmu bumi
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 600 Teknologi (ilmu terapan) > 600 Teknologi
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Mesin > Pembangkit Tenaga Listrik D4
User ID Pengunggah: D4 Farrel Andromeda
Date Deposited: 27 Feb 2024 02:32
Last Modified: 27 Feb 2024 02:32
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/16456

Actions (login required)

View Item
View Item