KAJIAN PENYEBAB KERUSAKAN CAPSTAN PADA MESIN TWISTING DI PT. INDOKORDSA

2002311088, Adhitya Dhany Prasetyo (2024) KAJIAN PENYEBAB KERUSAKAN CAPSTAN PADA MESIN TWISTING DI PT. INDOKORDSA. D3 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Judul, Pendahuluan dan Penutup] Text (Judul, Pendahuluan dan Penutup)
bab 1 dan 5.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Isi Bab 2 sd Bab 4] Text (Isi Bab 2 sd Bab 4)
draft tugas akhir dani selesei-19-49 (1).pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (792kB)
[thumbnail of Manuskrip] Text (Manuskrip)
Draft Seminar Nasional (Adhitya Dhany Prasetyo) upload.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (648kB)

Abstrak

PT. Indo Kordsa adalah perusahaan manufaktur yang berbasis di Bogor,Jawa Barat, Indonesia.
Perusahaan ini memproduksi kain ban,benang Nylon dan Polyester. Salah satu mesin yang
digunakan di PT Indo Kordsa adalah mesin Twisting. Permasalahan yang terjadi pada mesin
twisting di PT Indo Kordsa adalah Capstan sehingga menyebabkan ternganggunya proses
produksi. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis kerusakan pada capstan, melakukan
perbaikan pada capstan dan mencari solusi untuk mencegah kerusakan pada capstan dengan
menggunakan metode Root Cause Analysis di PT Indo Kordsa. Selanjutnya dilakukan
Fishbone Diagram untuk menemukan sebab akibat dan menganalisis dari Fishbone Diagram.
Setelah dilakukan analisis dan didapatkan hasilnya, maka penulis mengusulkan aksi perbaikan
dan penambahan preventif maintenance pada capstan untuk PT Indo Kordsa. Diharapkan
dengan adanya penambahan preventif maintenance pada capstan ini, perusahaan dapat
mengurangi resiko kerusakan pada capstan.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D3)
Subjek: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 670 Manufaktur, pabrik-pabrik > 670 Manufaktur, pabrik-pabrik
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 670 Manufaktur, pabrik-pabrik > 679 Produk lain dari jenis bahan tertentu
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Mesin > Teknik Mesin D3
User ID Pengunggah: Adhitya Dhany Prasetyo
Date Deposited: 11 Jan 2024 02:23
Last Modified: 11 Jan 2024 02:23
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/16048

Actions (login required)

View Item
View Item