ANALISIS PENURUNAN PERFORMA AIR COMPRESSOR TIPE HL2/105 PADA KAPAL X

2002311046, Lutfi Syahlani (2023) ANALISIS PENURUNAN PERFORMA AIR COMPRESSOR TIPE HL2/105 PADA KAPAL X. D3 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Judul, BAB 1, BAB 5] Text (Judul, BAB 1, BAB 5)
Isi Laporan Tugas Akhir_Lutfi Syahlani.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of BAB 2, BAB 3, BAB 4] Text (BAB 2, BAB 3, BAB 4)
Isi Laporan Tugas Akhir_Lutfi Syahlani (2).pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (870kB)
[thumbnail of Artikel Seminar Nasional] Text (Artikel Seminar Nasional)
Artikel Seminar Nasional_Lutfi Syahlani.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (243kB)

Abstrak

Air Compressor Tipe HL2/105 merupakan suatu alat yang berperan meningkatkan
fluida gas atau tekanan udara pada kapal X. Salah satu komponen vital pada air
compressor adalah bearing. Saat dilakukan pemeriksaan telah ditemukan bahwa
kerusakan yang terjadi pada bearing, telah terjadi keausan yang mengakibatkan
penurunan performa pada air compressor. Oleh karena itu tujuan penulisan ini
adalah untuk menentukan penyebab kerusakan pada bearing dan memberi
pemecahan masalah agar kerusakan yang sama tidak terulang kembali. Berdasarkan
data yang didapat jenis air compressor yang digunakan adalah Sperre HL2/105.
Diketahui ada kerusakan pada Bearing. Dimana kerusakan yang terjadi pada
Bearing 3871 berupa kegagalan pelumasan. Dari hasil analisa dengan
menggunakan diagram fishbone didapatkan bahwa penyebab terjadinya kerusakan
adalah faktor material, method. Perawatan bearing yang harus dilakukan pada air
compressor yaitu dengan melakukan perawatan Preventif, Prediktif, dan Korektif
seperti pergantian pelumasan agar menjaga kinerja bearing.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D3)
Subjek: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 670 Manufaktur, pabrik-pabrik > 670 Manufaktur, pabrik-pabrik
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 670 Manufaktur, pabrik-pabrik > 672 Besi, baja, produk paduan besi lainnya
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Mesin > Teknik Mesin D3
User ID Pengunggah: Lutfi Syahlani
Date Deposited: 26 Sep 2023 08:50
Last Modified: 26 Sep 2023 08:50
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/15022

Actions (login required)

View Item
View Item