PROSEDUR PENYALURAN KREDIT BRIGUNA PADA PT BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK

1804321045, Yohana Priskila (2021) PROSEDUR PENYALURAN KREDIT BRIGUNA PADA PT BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. Lainnya thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Halaman identitas dan dokumen tugas akhir] Text (Halaman identitas dan dokumen tugas akhir)
BAB 1&5.pdf

Download (3MB)
[thumbnail of BAB 2 s/d BAB 4 isi tugas akhir] Text (BAB 2 s/d BAB 4 isi tugas akhir)
BAB 2-4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (3MB)

Abstrak

Bank Rakyat Indonesia sebagai lembaga keuangan memiliki peran penting dalam memenuhi kebutuhan dana masyarakat supaya kegiatan perekonomian Indonesia dapat berjalan dengan baik. Dalam kegiatannya, BRI mengeluarkan berbagai macam kredit guna menyesuaikan kebutuhan nasabah. Salah satu kredit yang dikeluarkan adalah BRIGUNA yang ditujukan kepada pegawai dan pensiunan dengan sumber permbayaran dari penghasilan tetap berupa gaji atau uang pensiunan. Pengamatan ini bertujuan untuk mengetahui tahapan dalam penyaluran kredit BRIGUNA dengan menggunakan metode observasi melihat secara langsung, wawancara dengan petugas Adminitrasi Kredit, dan studi pustaka. Melalui pengamatan yang dilakukan dapat diketahui prosedur penyaluran kredit dimulai dari pengajuan Permohonan Kredit, Analisis dan Putusan Kredit, kemudian Realisasi dan Dokumentasi Kredit. Dari pengamatan ini dapat disimpulkan bahwa prosedur penyaluran kredit BRIGUNA pada BRI telah dilaksanakan dengan baik dan benar sesuai dengan ketentuan yang berlaku.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (Lainnya)
Subjek: 300 – Ilmu Sosial > 330 Ekonomi > 330 Ekonomi
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Akuntansi > Keuangan dan Perbankan D3
User ID Pengunggah: Yohana Priskila
Date Deposited: 06 Sep 2021 11:19
Last Modified: 06 Sep 2021 11:19
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/1451

Actions (login required)

View Item
View Item