PEMROGRAMAN PLC PADA SISTEM PENGENDALIAN KECEPATAN MOTOR INDUKSI 3 FASA

1803311045, Mirza Rahmansyah Putra (2021) PEMROGRAMAN PLC PADA SISTEM PENGENDALIAN KECEPATAN MOTOR INDUKSI 3 FASA. D3 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Judul Pendahuluan dan Penutup] Text (Judul Pendahuluan dan Penutup)
JudulPendahuluanDanPenutup.pdf

Download (7MB)
[thumbnail of Isi Bab 2 sd Bab 4] Text (Isi Bab 2 sd Bab 4)
ISIBab2sdBab4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (5MB)
[thumbnail of Manuskrip] Text (Manuskrip)
Manuskrip.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (1MB)

Abstrak

Makalah pengendalian kecepatan motor induksi 3 fasa dibuat berdasarkan kebutuhan atas kecepatan bervariasi yang kecepatannya dikontrol melalui frekuensi pada inverter Variable Speed Drive (VSD), dan diprogram dengan Programmable Logic Controller (PLC), serta dilakukan monitoring oleh SCADA menggunakan software Vijeo Citect. Pengendalian kecepatan motor mempunyai 2 mode pengontrolan yakni auto dan manual. Lalu terdapat juga pengontrolan arah putaran motor forward dan reverse. Input dari pengendalian kecepatan motor adalah push button untuk speed up dan speed down yang berfungsi sebagai menaikan dan menurunkan kecepatan motor. Jumlah kecepatan yang terdapat pada modul pengendalian kecepatan motor induksi 3 fasa adalah 8 speed. Hasil pengujian pada modul pengendalian kecepatan motor induksi 3 fasa mempunyai perbedaan kecepatan dengan nilai hitungan dianggap bahwa terjadi kesalahan pada slip motor dan perbedaan nilai cos phi.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D3)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 001 Ilmu pengetahuan
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
500 – Ilmu Pengetahuan > 530 Fisika > 537 Listrik dan elektronik
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 600 Teknologi (ilmu terapan) > 600 Teknologi
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Elektro > Teknik Listrik D3
User ID Pengunggah: Mirza Rahmansyah Putra
Date Deposited: 01 Sep 2021 13:14
Last Modified: 01 Sep 2021 13:14
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/1414

Actions (login required)

View Item
View Item