ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA PT BUKALAPAK TBK DAN PT GOTO GOJEK TOKOPEDIA PERIODE 2021-2022

1804434006, Muhammad Rafli Ikhsan (2023) ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENILAI KINERJA KEUANGAN PADA PT BUKALAPAK TBK DAN PT GOTO GOJEK TOKOPEDIA PERIODE 2021-2022. D4 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Judul, Pendahuluan dan Penutup] Text (Judul, Pendahuluan dan Penutup)
Judul, Pendahuluan, dan Penutup.pdf

Download (592kB)
[thumbnail of Isi Bab 2 sd Bab 4] Text (Isi Bab 2 sd Bab 4)
Isi Bab 2 sd Bab 4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (642kB)
[thumbnail of Manuskrip] Text (Manuskrip)
Manuskrip Artikel Ilmiah Rafli (Jurnal).pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (208kB)

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis laporan keuangan untuk mengukur kinerja keuangan dan mengetahui pada
tahun berapa PT Bukalapak Tbk dan PT GOTO Gojek Tokopedia memiliki kinerja yang baik. Penelitian ini dilakukan
dengan cara menganalisis laporan keuangan tahunan. Jenis Penelitian yang digunakan adalah analisis deskriptif. Data
yang digunakan merupakan data sekunder, yaitu data yang diperoleh dari catatan perusahaan dan disajikan sebagai
laporan keuangan periode.Teknik Pengumpulan data yang digunakan pada penelitian ini terbagi menjadi dua, yaitu
metode studi Pustaka dan dokumentasi. Selanjutnya, Teknik analisis data penulis menggunakan alat analisis rasio
keuangan terhadap data. Hasil Penelitian ini secara keseluruhan PT Bukalapak dan PT GOTO Gojek Tokopedia periode
tahun 2021-2022, dinilai baik karena perusahaan menunjukan bahwa aset lancarnya melebihi liabilitas lancarnya sehingga
perusahaan tidak mengalami kesulitan dalam melunasi liabilitas lancarnya. Perusahaan PT Bukalapak dan PT GOTO
Gojek Tokopedia menghasilkan laba cukup baik dimana setiap tahunnya mengalami peningkatan, dimana total aset
perusahaan yang di investasikan terus meningkat, sehingga perusahaan menunjukan adanya perbaikan.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D4)
Subjek: 300 – Ilmu Sosial > 330 Ekonomi > 332 Ekonomi keuangan
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Akuntansi > Akuntansi D4
User ID Pengunggah: S.Tr.Ak Muhammad Rafli Ikhsan Santoso
Date Deposited: 30 Aug 2023 07:05
Last Modified: 30 Aug 2023 07:05
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/13982

Actions (login required)

View Item
View Item