RANCANG BANGUN SISTEM PENERJEMAH BAHASA ISYARAT UNTUK PEMESANAN MAKANAN BAGI PENYANDANG DISABILITAS BERBASIS WEB

Amrulloh Haq, Sectio Fatkhul and -, Salsabila (2023) RANCANG BANGUN SISTEM PENERJEMAH BAHASA ISYARAT UNTUK PEMESANAN MAKANAN BAGI PENYANDANG DISABILITAS BERBASIS WEB. D3 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Bagian Identitas Tugas Akhir] Text (Bagian Identitas Tugas Akhir)
BAGIAN IDENTITAS SKRIPSI, PEMBUKA, DAN PENUTUP.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of Isi Tugas Akhir] Text (Isi Tugas Akhir)
ISI.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (2MB)
[thumbnail of Jurnal] Text (Jurnal)
JURNAL.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (439kB)

Abstrak

Dalam era saat ini, inklusi bagi Penyandang Disabilitas menjadi perhatian utama. Berkomunikasi dan memesan makanan di tempat makan seringkali menjadi tantangan bagi mereka yang menggunakan Bahasa Isyarat. Untuk mengatasi masalah ini, perlu dikembangkan alat Penerjemah Bahasa Isyarat untuk memesan makanan di restoran. Tujuan dari penulisan ini adalah merancang dan menguji Website Kasir MOCASH untuk pemesanan makanan dengan dukungan hosting. Pengujian menunjukkan bahwa website MOCASH efektif dalam membantu penyandang disabilitas berkomunikasi dengan pelayan. Selain itu, hosting website juga memberikan dampak positif dalam operasional bisnis. Untuk hasil dari pengujian didapatkan Website MOCASH dapat di akses melalui internet untuk memudahkan pelayanan pembelian makanan serta untuk hasil pengujian QoS didapat jumlah paket yang dikirim dan diterima adalah 736, dengan throughput sekitar 0,85 Mbps. Tidak ada packet loss, dan delay rata-rata adalah 28,3 ms..Dan juga Pengembangan alat ini berperan penting dalam meningkatkan aksesibilitas dan kualitas layanan di industri makanan..

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D3)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 003 Sistem-sistem
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 004 Pemrosesan data dan ilmu komputer
000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 005 Pemrograman komputer, program dan data
300 – Ilmu Sosial > 300 Ilmu sosial > 300 Ilmu sosial
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Elektro > Teknik Telekomunikasi D3
User ID Pengunggah: Salsabila -
Date Deposited: 28 Aug 2023 01:22
Last Modified: 28 Aug 2023 01:22
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/13778

Actions (login required)

View Item
View Item