PEMBUATAN ANIMASI 2D PADA MEDIA EDUKASI INTERAKTIF PENGENALAN RAMBU LALU LINTAS BERBASIS MARKERLESS AUGMENTED REALITY

1907431021, Denisa Fauzia (2023) PEMBUATAN ANIMASI 2D PADA MEDIA EDUKASI INTERAKTIF PENGENALAN RAMBU LALU LINTAS BERBASIS MARKERLESS AUGMENTED REALITY. Lainnya thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Halaman Identitas Dokumen Skripsi] Text (Halaman Identitas Dokumen Skripsi)
Halaman Identitas Skripsi_Denisa Fauzia.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of BAB 2 s/d BAB 4 Isi Skripsi] Text (BAB 2 s/d BAB 4 Isi Skripsi)
Isi Bab 2-Bab 4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (2MB)
[thumbnail of Manuskrip Artikel Ilmiah] Text (Manuskrip Artikel Ilmiah)
Jurnal.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (657kB)

Abstrak

Pentingnya pembelajaran rambu lalu lintas bagi para pengemudi harus di tingkatkan. Salah satu cara memberikan pembelajaran rambu lalu lintas dengan menggunakan video animasi yang didalamnya terdapat gambar yang bergerak dan suara. Berdasarkan wawancara dengan PT Giri Artha Sejahtera cabang Cibinong, cabang ini belum mendapatkan buku panduan dari PT pusat, sehingga pengenalan rambu masih dilakukan secara lisan. Dari permasalahan tersebut, diperlukannya edukasi pengenalan rambu lalu lintas dengan pembuatan media edukasi interaktif berbasis markerless augmented reality yang terdapat animasi 2D sebagai media penjelasan terhadap rambu lalu linntas. Tujuan dari penelitian ini adalah melakukan pembuatan asset dan animasi 2D yang digunakan sebagai pendukung pada aplikasi pembelajaran rambu lalu lintas serta mengetahui pengaruh animasi 2D terhadap pemahaman peserta kursus. Penelitian ini menggunakan metode MDLC (Multimedia Development Life Cycle). Hasil dari penelitian ini berupa animasi 2D berformat .mp4 yang digunakan dalam media edukasi interaktif pengenalan rambu lalu lintas. Berdasarkan beta testing yang telah dilakukan kepada peserta kursus didapatkan persentase sebesar 88,4% sangat setuju bahwa animasi 2D membuat peserta kursus tertarik dan membantu dalam mempelajari pengenalan rambu-rambu lalu lintas.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (Lainnya)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 001 Ilmu pengetahuan
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Informatika dan Komputer > Teknik Multimedia Digital D4
User ID Pengunggah: Denisa Fauzia
Date Deposited: 24 Aug 2023 01:16
Last Modified: 24 Aug 2023 01:16
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/13188

Actions (login required)

View Item
View Item