1903431005, Galih Tejo Bowo Laksono (2023) Sistem Pengendalian Level dan Aliran Air Menggunakan Metode Cascade PID pada Modul Latih RT 512 dan RT 522. D4 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.
JudulPendahuluanDanPenutup.pdf
Download (2MB)
ISIBab2sdBab4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ
Download (2MB)
JURNAL.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori
Download (715kB)
Abstrak
Penelitian ini menggunakan modul latih pengendalian level dan aliran air pada
sebuah sistem Modul Latih RT 512 dan RT 522. Modul latih ini digunakan sebagai
buku panduan yang memberikan informasi cara menggunakan instrument dari
suatu sistem kontrol dan kondisi alat instrument. Pengendalian level dan aliran
diperlukan sistem kontrol yang menjaga kestabilan level dan aliran pada set point
yang telah ditentukan. Sistem control yang digunakan adalah kontroler PID
(Proportional, Integral, Derivative) dengan metode Cascade Cohen-Coon. Nilai
parameter PID metode tuning Cohen-Coon primer (level) adalah Kp =
0.2195550187, Ki = 0.0088565488, dan Kd = 0.8231182914. Sementara nilai
parameter PID yang dihasilkan dari Cohen-Coon sekunder (aliran) adalah Kp=
0.086111057 Ki= 0.087118051, dan Kd= 0.9701959691. Kemudian nilai
parameter PID yang didapat dari level dan aliran jadikan sistem cascade dengan
set point 40 cm, hasil dari penelitian yang dilakukan dengan nilai respons transien
dengan menggunakan single loop didapat nilai rise time(tr) 271.5 detik, time delay
(td) 127.5 detik, overshoot 5.0%, settling time(ts) 722.464 detik dan error steady
state (ess) 5%. Sementara nilai respons transien dengan menggunakan cascade
didapat nilai rise time(tr) 140.5 detik, time delay (td) 75.5 detik, overshoot 17.5.%,
settling time(ts) 432.975 detik dan error steady state (ess) 2.5%..
Tipe Dokumen: | Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D4) |
---|---|
Subjek: | 500 – Ilmu Pengetahuan > 530 Fisika > 537 Listrik dan elektronik 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan |
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: | Teknik Elektro > Instrumentasi dan Kontrol Industri D4 |
User ID Pengunggah: | Galih Tejo |
Date Deposited: | 18 Aug 2023 01:49 |
Last Modified: | 18 Aug 2023 01:49 |
URI: | https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/12431 |