ANALISIS KINERJA REKSA DANA YANG MERAIH PENGHARGAAN "BEST MUTUAL FUND AWARD 2022" DENGAN METODE SHARPE, TREYNOR DAN JENSEN

1904441018, Kurnia Dava Mareto (2023) ANALISIS KINERJA REKSA DANA YANG MERAIH PENGHARGAAN "BEST MUTUAL FUND AWARD 2022" DENGAN METODE SHARPE, TREYNOR DAN JENSEN. D4 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Halaman Identitas Skripsi] Text (Halaman Identitas Skripsi)
Halaman Identitas Skripsi.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Isi Skripsi] Text (Isi Skripsi)
Isi.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (1MB)

Abstrak

Jumlah investor di pasar modal Indonesia semakin meningkat. Tercatat berdasarkan data KSEI pada tahun 2022, jumlah investor pasar modal Indonesia meningkat sebesar 37,68% dibandingkan dengan tahun 2021. Investor Indonesia sendiri cenderung bersikap menghindari risiko yang cukup tinggi. Oleh karena itu, reksa dana merupakan instrumen investasi yang tepat bagi investor Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis kinerja reksa dana yang meraih penghargaan Best Mutual Fund Award 2022 dengan metode Sharpe, Treynor dan Jensen. Teknik pengambilan sampel menggunakan purposive sampling dan diperoleh 12 reksa dana saham yang menjadi sampel penelitian. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa mayoritas dari sampel penelitian yang digunakan, mempunyai kinerja yang baik dan berkinerja outperform terhadap kinerja benchmark (IHSG).

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D4)
Subjek: 300 – Ilmu Sosial > 330 Ekonomi > 332 Ekonomi keuangan
300 – Ilmu Sosial > 330 Ekonomi > 336 Keuangan publik
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Akuntansi > Manajemen Keuangan D4
User ID Pengunggah: Kurnia Dava Mareto
Date Deposited: 16 Aug 2023 03:39
Last Modified: 16 Aug 2023 03:39
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/12392

Actions (login required)

View Item
View Item