PENGARUH CARA KERJA ROBO ADVISOR TERHADAP KEPUTUSAN BERINVESTASI GENERASI MILENIAL PADA PENGGUNA APLIKASI BIBIT

1904421021, Mutiara Fajrin Azzahra Prasha (2023) PENGARUH CARA KERJA ROBO ADVISOR TERHADAP KEPUTUSAN BERINVESTASI GENERASI MILENIAL PADA PENGGUNA APLIKASI BIBIT. D4 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Halaman Identitas Dokumen Skripsi] Text (Halaman Identitas Dokumen Skripsi)
Halaman Identitas Skripsi_Mutiara Fajrin Azzahra Prasha.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of BAB 2 s/d BAB 4 Isi Skripsi] Text (BAB 2 s/d BAB 4 Isi Skripsi)
Isi (Bab 2 s.d Bab 4)_Mutiara Fajrin Azzahra Prasha.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (1MB)

Abstrak

Pesatnya perkembangan teknologi di Indonesia menyebabkan perubahan besar dalam industri keuangan. Salah satunya adalah munculnya robo advisor sebagai solusi inovatif untuk memudahkan proses berinvestasi. Studi ini bertujuan untuk menganalisis cara kerja robo advisor pada aplikasi Bibit memengaruhi generasi milenial dalam berinvestasi. Penelitiani ini menggunakan metode kuantitatif. Data diperoleh melalui penyebaran kuesioner yang disebar kepada 111 responden yaitu generasi milenial yang pernah menggunakan robo advisor pada aplikasi Bibit. Teknik analisis data yang digunakan pada penelitian ini adalah Partial Least Squares-Structural Equation Modeling analysis techniques (SEM-PLS) yang dioperasikan menggunakan software SmartPLS versi 3. Temuan dari penelitian ini adalah cara kerja robo advisor pada aplikasi Bibit yaitu risk profiling dan rebalancing mempengaruhi generasi milenial dalam berinvestasi. Sedangkan cara kerja robo advisor pada aplikasi Bibit yaitu financial plan tidak memiliki pengaruh pada generasi milenial untuk berinvestasi.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D4)
Subjek: 300 – Ilmu Sosial > 380 Perdagangan, komunikasi, dan transportasi > 380 Perdagangan, komunikasi, dan transportasi
300 – Ilmu Sosial > 380 Perdagangan, komunikasi, dan transportasi > 381 Perdagangan
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 600 Teknologi (ilmu terapan) > 600 Teknologi
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 650 Manajemen dan layanan tambahan
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 650 Manajemen dan hubungan masyarakat > 659 Periklanan dan hubungan masyarakat
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Akuntansi > Keuangan dan Perbankan D4
User ID Pengunggah: Mutiara Fajrin Azzahra Prasha
Date Deposited: 10 Aug 2023 06:49
Last Modified: 10 Aug 2023 06:49
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/12126

Actions (login required)

View Item
View Item