ANALISIS STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR CETAK DENGAN DIRECT TO GARMENT DI POLITEKNIK NEGERI JAKARTA

2006311006, Siti Yunita (2023) ANALISIS STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR CETAK DENGAN DIRECT TO GARMENT DI POLITEKNIK NEGERI JAKARTA. D3 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Bab 1, bab 5, dan lampiran] Text (Bab 1, bab 5, dan lampiran)
Siti Yunita_Halaman Identitas TA.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Bab 2 - Bab 4] Text (Bab 2 - Bab 4)
Siti Yunita_ISI TA (Bab II - IV).pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (1MB)

Abstrak

Mesin cetak Direct to Garment (DTG) ini tersedia di ruangan Laboratorium Cetak Sablon Teknik Grafika Penerbitan. Untuk menunjangan kegiatan pembelajaran praktikum yang efektif, maka dibutuhkan sebuah mesin yang dapat berkerja dengan baik. Karena mesin cetak DTG salah satu mesin yang mudah mengalami kerusakan karena tidak digunakan beberapa saaat saja. Maka diperlukanlah sebuah Standar Operasional Prosedur (SOP) proses cetak yang perlu dilakukan untuk menjaga mesin agar tetap hidup dan bekerja dengan baik saat akan digunakan. Dalam penelitian ini, tujuan dari pembuatan Standar Operasional Prosedur (SOP) untuk memanilisir kerusakan yang terjadi saat proses cetak, selain itu dapat juga digunakan untuk menjaga agar mesin selalu hidup agar tidak menyebabkan kerusakan pada mesin cetak. Hal ini, karena mesin akan selalu digunakan oleh mahasiswa, sehingga diperlukanlah sebuah Standar Operasional Prosedur untuk menjaga mesin agar dapat bekerja dengan baik.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D3)
Subjek: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 680 Manufaktur untuk penggunaan khusus > 687 Produksi pakaian dan asesoris pakaian
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Grafika dan Penerbitan > Teknik Grafika D3
User ID Pengunggah: Siti Yunita
Date Deposited: 10 Aug 2023 04:34
Last Modified: 10 Aug 2023 04:34
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/12105

Actions (login required)

View Item
View Item