ANALISIS STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PRODUKSI CETAK MESIN OFFSET SM 52 DI PT CJDW ADVERTISING PROMO

Zatira, Zahra (2023) ANALISIS STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PRODUKSI CETAK MESIN OFFSET SM 52 DI PT CJDW ADVERTISING PROMO. D3 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Halaman Identitas Skripsi.pdf] Text
Halaman Identitas Skripsi.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of Isi.pdf] Text
Isi.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (1MB)

Abstrak

Persaingan dalam industri cetak kian meningkat akibat dari perkembangan teknologi cetak yang semakin canggih dan munculnya banyak perusahaan cetak yang dapat menghasilkan produk cetak yang berkualitas dengan waktu produksi yang optimal. Oleh karena itu, setiap perusahaan diwajibkan untuk memiliki strategi bisnis agar dapat bersaing. Salah satu strategi yang dapat diterapkan adalah penerapan Standar Operasional Prosedur (SOP). Standar Operasional Prosedur (SOP) merupakan pedoman yang digunakan untuk membenarkan bahwa kegiatan operasional organisasi maupun perusahaan dapat berjalan dengan baik dan lancar. PT. CJDW Advertising Promo belum memiliki SOP produksi cetak pada mesin offset SM 52 sehingga berdampak pada efisiensi perusahaan dalam memproduksi suatu produk dan kualitas hasil cetak yang dihasilkan. Oleh karena itu, mempertimbangkan peran dan dampak yang dihasilkan dari SOP (Standar Operasional Prosedur) sangat penting pada suatu perusahaan, maka hal itu menjadikan penulis memilih topik pembahasan mengenai Pembuatan SOP (Standar Operasional Prosedur) pada Mesin Offset SM 52 di PT CJDW Advertising Promo dengan judul laporan “ANALISIS STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR PRODUKSI CETAK MESIN OFFSET SM 52 DI PT CJDW ADVERTISING PROMO.”

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D3)
Subjek: 000 - Komputer, Informasi dan Referensi Umum > 000 Ilmu komputer, ilmu pengetahuan dan sistem-sistem > 001 Ilmu pengetahuan
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Grafika dan Penerbitan > Teknik Grafika D3
User ID Pengunggah: Zahra Zatira
Date Deposited: 10 Aug 2023 01:46
Last Modified: 10 Aug 2023 01:46
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/12101

Actions (login required)

View Item
View Item