ANALISIS PENGARUH SUDUT KEMIRINGAN PANEL SURYA TERHADAP DAYA KELUARAN PADA PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA HYBRID

1902321041, Bilal Maulana Yusuf (2022) ANALISIS PENGARUH SUDUT KEMIRINGAN PANEL SURYA TERHADAP DAYA KELUARAN PADA PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA HYBRID. Lainnya thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Judul, Pendahuluan, dan Penutup] Text (Judul, Pendahuluan, dan Penutup)
BAB 1 dan 5.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Isi BAB 2-4] Text (Isi BAB 2-4)
BAB 2,3,4.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (1MB)
[thumbnail of Manuskrip] Text (Manuskrip)
Jurnal Pengaruh Sudut Kemiringan Panel Surya Terhadap Daya Keluaran Pada PLTH.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (683kB)

Abstrak

Listrik yang dibangkitkan di Indonesia sebagian besar masih mengandalkan sumber energi
yang berasal dari fosil padahal potensi energi baru terbarukan di Indonesia sangat besar
tetapi kurang dalam pemanfaatannya. Guna untuk memanfaatkan energi baru terbarukan
salah satu caranya adalah dengan membangun pembangkit listrik tenaga hybrid angin dan
surya. Panel surya yang terpasang pada pembangkit hybrid harus terpasang pada posisi
sudut yang tepat agar proses penerimaan energi matahari oleh panel surya dapat maksimal.
Pada penelitian ini akan memperhitungkan pengaruh sudut kemiringan yang telah
ditentukan yaitu sudut 10°, 30° dan 60° terhadap daya yang dikeluarkan oleh panel surya.
Dalam penelitian ini, panel surya pada kemiringan sudut 10° menghasilkan daya rata-rata
terbesar yaitu 29.442 Watt diikuti dengan kemiringan sudut 30° sebesar 24.8353 Watt lalu
sudut 60° sebesar 19.778 Watt. Dapat disimpulkan menggunakan metode penentuan sudut
kemiringan panel yang di usulkan dapat mempengaruhi daya yang dihasilkan oleh panel
surya pada pembangkit listrik tenaga hybrid.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (Lainnya)
Subjek: 500 – Ilmu Pengetahuan > 500 Ilmu pengetahuan > 507 Pendidikan, penelitian, topik terkait ilmu pengetahuan alam
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 600 Teknologi (ilmu terapan) > 600 Teknologi
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 600 Teknologi (ilmu terapan) > 602 Aneka ragam tentang teknologi dan ilmu terapan
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Mesin > Konversi Energi D3
User ID Pengunggah: Bilal Maulana Yusuf
Date Deposited: 13 Oct 2022 02:52
Last Modified: 13 Oct 2022 02:52
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/9461

Actions (login required)

View Item
View Item