Potensi Hybrid Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro Turbin Crossflow dan Turbin Archimedes

1902321024, Muhammad Alfin As Siddiq (2022) Potensi Hybrid Pembangkit Listrik Tenaga Mikrohidro Turbin Crossflow dan Turbin Archimedes. Lainnya thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Halaman identitas dokumen tugas akhir] Text (Halaman identitas dokumen tugas akhir)
Halaman Identitas TA.pdf

Download (4MB)
[thumbnail of BAB 2 s/d BAB 4 Isi Tugas Akhir] Text (BAB 2 s/d BAB 4 Isi Tugas Akhir)
Isi TA.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (2MB)
[thumbnail of manuskrip artikel ilmiah] Text (manuskrip artikel ilmiah)
manuskrip.pdf

Download (850kB)

Abstrak

Pembangkit listrik tenaga mikrohidro merupakan pembangkit listrik tenaga air dengan skala kecil yang memanfaatkan aliran air sebagai penghasil sumber energi yang dapat mengubah potensi air dengan ketinggian (head) dan debit tertentu menjadi tenaga listrik di bawah 300 kW dengan mengoperasikan generator dan turbin.penggunaan hybrid pada penelitian ini berfungsi untuk meningkatkan daya yang di hasilkan dari turbin crossflow yang telah terdapat di lab, maka dari itu penulis menambahkan turbin Archimedes guna meningkatkan daya yang di hasilkan.Tujuan dari penelitian ini yaitu mengetahui nilai efisiensi dari hybrid dengan memvariasikan bukaan katup untuk mengetahui daya hidrolik. Dengan menggunakan grafik menunjukan bahwa perbandingan hybrid turbin crossflow dan turbin Archimedes 1 dengan turbin crossflow dan turbin Archimedes 2. mempengaruhi daya mekanik dan efisiensi kincir. Dalam penelitian ini daya output dan efisiensi tertinggi terdapat pada hybrid turbin crossflow bukaan 100% dan turbin Archimedes 1 bukaan 100% dengan rata rata efisiensi 32,1522 %.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (Lainnya)
Subjek: 600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 600 Teknologi (ilmu terapan) > 602 Aneka ragam tentang teknologi dan ilmu terapan
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 600 Teknologi (ilmu terapan) > 604 Menggambar teknik, bahan berbahaya
600 – Teknologi (Ilmu Terapan) > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan > 620 Ilmu teknik dan ilmu yang berkaitan
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Teknik Mesin > Konversi Energi D3
User ID Pengunggah: Muhammad Alfin As Siddiq
Date Deposited: 06 Oct 2022 07:17
Last Modified: 06 Oct 2022 07:17
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/9323

Actions (login required)

View Item
View Item