ANALISIS KINERJA BANK SYARIAH PERIODE TAHUN 2017 – 2021 (STUDI KASUS BANK BJB SYARIAH)

1804411036, Tirta Pambudhi Lelono (2022) ANALISIS KINERJA BANK SYARIAH PERIODE TAHUN 2017 – 2021 (STUDI KASUS BANK BJB SYARIAH). D4 thesis, Politeknik Negeri Jakarta.

[thumbnail of Halaman Identitas Skripsi] Text (Halaman Identitas Skripsi)
Halaman Identitas Skripsi_Tirta Pambudhi Lelono_1804411036.pdf

Download (753kB)
[thumbnail of Isi Skripsi] Text (Isi Skripsi)
Isi Skripsi_Tirta Pambudhi Lelono_1804411036.pdf
Restricted to Hanya Civitas Akademika PNJ

Download (706kB)
[thumbnail of Manuskrip Artikel Ilmiah] Text (Manuskrip Artikel Ilmiah)
Manuskrip Artikel Ilmiah (Jurnal)_Tirta Pambudhi Lelono_1804411036.pdf
Restricted to Hanya Staff Repositori

Download (174kB)

Abstrak

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rencana yang disampaikan bank BJB Syariah dalam corporate plan untuk melakukan penawaran umum perdana atau Initial Public Offering (IPO) pada pertengahan tahun 2022 sehingga perlu dilakukan analisis kinerja perusahaan. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis kinerja bank BJB Syariah selama tahun 2017 sampai 2021 dengan menggunakan metode Risk Based Bank Rating (RBBR). Berdasarkan hasil penelitian kondisi kinerja keuangan bank BJB Syariah pada faktor risk profile yang diwakilkan dengan rasio NPF memperoleh peringkat 2 atau kategori sehat dan dengan rasio FDR memperoleh peringkat 3 atau kategori cukup sehat. Kemudian pada faktor GCG bank BJB Syariah memperoleh peringkat 2 atau kategori sehat sedangkan pada faktor earnings yang diwakilkan oleh rasio ROA memperoleh peringkat 5 atau kategori tidak sehat. Pada faktor capital memperoleh peringkat 1 atau kategori sangat sehat. Kemudian secara simultan penilaian kinerja berdasarkan tingkat kesehatan bank menggunakan metode RBBR bank BJB Syariah memperoleh peringkat 2 atau kategori sehat. Penelitian ini diharapkan dapat menjadi bahan pertimbangan masyarakat atau investor pemula untuk melakukan keputusan investasinya pada bank BJB Syariah.

Tipe Dokumen: Thesis / Skripsi / Tugas Akhir (D4)
Subjek: 500 – Ilmu Pengetahuan > 510 Matematika > 515 Analisis
Bidang, Unit, atau Jurusan Yang Ditujukan: Akuntansi > Keuangan dan Perbankan Syariah D4
User ID Pengunggah: Tirta Pambudhi Lelono
Date Deposited: 07 Sep 2022 05:05
Last Modified: 07 Sep 2022 05:05
URI: https://repository.pnj.ac.id/id/eprint/8991

Actions (login required)

View Item
View Item